Suara.com - Federasi Bulutangkis Dunia (BWF) kembali mengumumkan pembatalan turnamen. Kali ini Swiss Open 2020 dan Kejuaraan Eropa 2020 yang dipastikan batal digelar.
Dilansir dari laman resminya, Jumat (12/6/2020), BWF mengumumkan pembatalan kedua tersebut tersebut.
Sebelumnya Swiss Open 2020 dan Kejuaraan Eropa 2020 berstatus ditangguhkan hingga ditemukan tanggal pengganti yang sesuai.
"BWF, setelah konsultasi erat dan permufakatan dengan Federasi Bulutangkis Swiss dan penyelenggara turnamen, menyimpulkan bahwa tak lagi laya menggelar turnamen Swiss Open 2020 di kemudia hari pada 2020," demikian pernyataan BWF.
Turnamen bulutangkis BWF World Tour Super 300 ini semula akan digelar pada 17-22 Maret 2020.
Pandemi Covid-19 yang menerjang banyak negara di dunia, membuat turnamen ini ditangguhkan sebelum akhirnya dibatalkan.
Tahun lalu Indonesia membawa pulang satu gelar dari Swiss Open melalui pasangan ganda putra Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.
Fajar/Rian mengalahkan pasangan China Taipei, Lee Yang/Wang Chi-Lin, dengan skor 21-19, 21-16.
Di lain sisi, ganda campuran Indonesia Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari harus puas menjadi runner-up.
Baca Juga: Eks Bintang Porno Sora Aoi Ternyata Pernah Digosipkan Pacaran dengan Drogba
Mereka takluk dari wakil Denmark, Mathias Bay-Smidt/Rike Soby, lewat pertarungan rubber game 18-21, 21-12, 16-21.
Berita Terkait
- 
            
              Fajar/Fikri Terhenti di Perempat Final Hylo Open 2025, Dihantui Rasa Lelah?
 - 
            
              Fajar/Fikri Siaga Hadapi Ancaman Ganda Malaysia di Perempat Final Hylo Open 2025
 - 
            
              Menang Dramatis, Fajar/Fikri Tantang Wakil Tuan Rumah di 16 Besar Hylo Open 2025
 - 
            
              Susul Rekor Gelar Minions, Kim Won Ho/Seo Seung Jae Ingin Ciptakan Sejarah
 - 
            
              Rekap Hylo Open 2025 Day 2: 6 Wakil Indonesia Lolos Babak Kedua, Easy Win!
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              Terungkap Alasan Anthony Ginting Absen di Korea Masters 2025
 - 
            
              Anthony Ginting Absen, Inilah Daftar Wakil Indonesia di Korea Masters 2025
 - 
            
              Bagian Penting Tim, Pelita Jaya Jakarta Perpanjang Kontrak Vincent Kosasih
 - 
            
              Rombak Besar-besaran, Tangerang Hawks Basketball Lepas Habib Titoaji
 - 
            
              Tumbang di Final Hylo Open 2025, Putri KW Ambil Pelajaran dari Mia Blichfeldt
 - 
            
              Kalah di Final Hylo Open 2025, Sabar Karyaman: Lagi-lagi Harus Jadi Runner-up
 - 
            
              Selamat! Jonatan Christie Berhasil Juarai Hylo Open 2025
 - 
            
              Indonesia Para Badminton International 2025: Pasukan Merah Putih Pertahankan Tradisi Juara Umum
 - 
            
              Pertarungan Menuju Kejayaan: One Pride MMA 88 Hadirkan Duel Indonesia vs Dunia
 - 
            
              Indonesia Para Badminton International: Merah Putih Raih Empat Tiket Final