Suara.com - Balap F1 GP Eifel bulan depan di lintasan balap sirkuit Nuerburgring Jerman dapat dihadiri hingga 20.000 penonton, kata otoritas setempat, karena infeksi virus korona di kawasan itu terkendali.
"Izin untuk 20.000 fan berada dalam keputusan negara bagian yang memperbolehkan hingga 20 persen kapasitas stadion untuk event olahraga utama jika angka infeksi tidak mencolok dan infrastruktur publik memungkinkan aturan jarak sosial dipenuhi," kata Dewan Distrik Ahrweiler yang dikutip Antara dari Reuters di Berlin, Jerman, Senin (21/9/2020).
Tiket untuk balapan 11 Oktober tersebut mulai dijual tidak lama setelah keputusan itu diambil. Nuerburgring biasanya dapat menampung lebih dari 100.000 penonton.
Sementara Jerman melaporkan 922 lagi kasus positif virus korona pada Senin dengan jumlah kematian keseluruhan 9.386.
Nuerburgring lama adalah venue terkenal sebelum Perang Dunia Kedua untuk balapan grand prix dan sirkuit yang telah direnovasi terakhir kali tampil dalam kejuaraan dunia Formula 1 pada 2013. Sirkuit tersebut tenggelam dalam kebangkrutan pada 2012 dan berganti kepemilikan pada 2014.
Juara dunia enam kali Lewis Hamilton telah memenangi enam dari sembilan balapan musim ini dan unggul 55 poin dari posisi kedua Valtteri Bottas pada klasemen dengan delapan putaran tersisa.
Berita Terkait
-
Mercedes Siap Luncurkan Mobil Baru untuk Musim Formula 1 2026
-
Kalah 2 Poin Saja, Max Verstappen Tetap Bangga Meski Gagal Rebut Gelar Juara Dunia F1 2025
-
Lando Norris Kunci Gelar Juara Dunia Formula 1 2025
-
Ogah Pusing, Max Verstappen Anggap Gelar Juara Dunia Tidak Terlalu Penting
-
Siapa Hannah Schmitz? Wanita Inggris Otak di Balik Keajaiban Max Verstappen di F1
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Daftar 21 Wakil Merah-Putih di Indonesia Masters 2026, Ada Pasangan Multinasional
-
Satu-satunya Ganda Putra di India Open 2026, Sabar Karyaman Gutama Mohon Doa
-
Reza Pahlevi Soroti Kondisi Shuttlecock di India Open 2026
-
Dominan Sejak Awal, Sabar/Reza Amankan Tiket 16 Besar India Open 2026
-
Dua Wakil Indonesia Mulai Perjuangan di India Open 2026 Hari Ini
-
Indonesia Masters 2026 Kembali Digelar di Istora, Siap Hidupkan Kembali Atmosfer
-
Menang di Laga Perdana India Open 2026, Putri Kusuma Wardani Merasa Banyak Lakukan Kesalahan
-
Marc Marquez Pasang Target Juara Dunia MotoGP 2026
-
Jadwal Wakil Indonesia di India Open 2026, Mulai Tanding Hari Ini
-
Tunggal Putri India Ungkap Peran Pelatih asal Indonesia dalam Kebangkitannya