Suara.com - Pelatih sektor ganda putri Indonesia, Eng Hian, sudah mengantongi kriteria pebulutangkis yang cocok menggantikan sosok Greysia Polii. Seperti apa?
Greysia Polii yang berhasil meraih medali emas Olimpiade Tokyo 2020 bersama Apriyani Rahayu, diisukan bakal segera pensiun.
Pebulutangkis kelahiran Jakarta itu akan menginjak usia 34 tahun pada 11 Agustus mendatang. Sementara Apriyani Rahayu masih berusia 23 tahun.
Sebelum tampil di Olimpiade Tokyo 2020, Greysia sudah memberikan bocoran akan masa depannya. Dia menganggap Tokyo 2020 mungkin jadi Olimpiade terakhir yang dia mainkan.
Selain itu, Greysia Polii juga belum lama ini baru menikah. Dia dipersunting lelaki bernama Felix Djimin pada 23 Desember 2020.
"Untuk mempersiapkan pengganti Greysia, ada proses yang berjalan," kata Eng Hian dalam konferensi pers daring, Jumat (6/8/2021).
"Saya sendiri sudah p[unya beberapa pandangan, yang penting pengganti Greysia itu [tak harus menonjol] di teknik karena itu bisa dilatih. Yang penting tekad, kemauan jadi juara," tambahnya.
Sektor ganda putri PBSI sendiri bisa dibilang tak memiliki banyak stok atlet mumpuni di luar Greysia / Apriyani. Mereka semua masih tergolong sebagai pemain muda minim jam terbang.
Salah satu pasangan pasangan paling potensial untuk melanjutkan regenerasi ganda putri Indonesia adalah Siti Fadia Silva Ramadhanti / Ribka Sugiarto.
Baca Juga: Jadwal Sepak Bola Olimpiade Tokyo: Swedia vs Kanada Perebutan Medali Emas Putri
Keduanya saat ini menduduki ranking 34, alias terpaut 29 tingkat dari Greysia / Apriyani yang saat ini menduduki peringkat enam dunia.
Berita Terkait
-
Gokil, Seluruh Kontingen Indonesia di Olimpiade Tokyo Dapat Gratis Ongkir dari Shopee!
-
Greysia Polii Buka Suara Soal Kabar Rencana Pensiun Usai Olimpiade Tokyo
-
Dari Gratis GoFood sampai GoCar, Ini Ragam Hadiah untuk Kontingen Indonesia di Olimpiade
-
Murah Senyum Saat Bertanding, Greysia Polii Terinspirasi dengan Sosok Ini
-
Mengenal Muamar Qadafi, Pelatih Indonesia yang Turut Angkat Pamor Bulu Tangkis Guatemala
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Daftar 21 Wakil Merah-Putih di Indonesia Masters 2026, Ada Pasangan Multinasional
-
Satu-satunya Ganda Putra di India Open 2026, Sabar Karyaman Gutama Mohon Doa
-
Reza Pahlevi Soroti Kondisi Shuttlecock di India Open 2026
-
Dominan Sejak Awal, Sabar/Reza Amankan Tiket 16 Besar India Open 2026
-
Dua Wakil Indonesia Mulai Perjuangan di India Open 2026 Hari Ini
-
Indonesia Masters 2026 Kembali Digelar di Istora, Siap Hidupkan Kembali Atmosfer
-
Menang di Laga Perdana India Open 2026, Putri Kusuma Wardani Merasa Banyak Lakukan Kesalahan
-
Marc Marquez Pasang Target Juara Dunia MotoGP 2026
-
Jadwal Wakil Indonesia di India Open 2026, Mulai Tanding Hari Ini
-
Tunggal Putri India Ungkap Peran Pelatih asal Indonesia dalam Kebangkitannya