Suara.com - Kesan sempurna sepertinya cocok disematkan pada dua pemuda berbakat ini. Siapa lagi kalau bukan Fajar Alfian dan Muhammad Rian Ardianto.
Mereka berdua adalah pasangan ganda putra Indonesia untuk atlet bulu tangkis yang kerap disegani lawan mainnya.
Bagaimana tidak, keduanya beberapa kali memenangkan ajang turnamen perlombaan bulu tangkis tingkat nasional dan mancanegara.
Bahkan berbagai gelar mereka dapatkan, hingga akhirnya mereka sukses menduduki rangking ke-7 dalam peringkat BWF.
Baru-baru ini Duo FajRi memenangkan juara di Swiss Open 2022 yang digelar di St.Jakobshalle pada Minggu malam (27/03/2022).
Fajar dan Rian sukses mengalahkan ganda putra asal Malaysia Goh Sze Fei/Nur Izzadun pada partai final di Swiss Open 2022 pada pertandingan pada 27 Maret 2022.
Apa saja prestasi-prestasi yang sebelumnya pernah diraih Duo FajRi ini?
Deretan Prestasi Fajar/Rian
- Juara Pertama Indonesia Challenge 2014
- Juara di Austrian Open International Challenge Tahun 2015
- Juara di Indonesia International Series
- Juara di Chinese Taipei Master Grand Prix 2016
- Juara Medali Perungu SEA Games 2017 di Kuala Lumpur Malaysia
- Juara Medali Perak di Indonesian Final Asian Games 2018
- Juara Syed Modi International Badminton Championship
- Juara di Korean Open Super 500 Tahun 2019
Dalam turnamen Swiss Open 2022, Fajar dan Rian berhasil menyingkirkan lawan asal Malaysia dengan stragth set 21-18 dan 21-19 dalam waaktu 48 menit.
Pertandingan antara keduanya berjalan sangat ketat, baik di game pertama maupun game yang kedua. Meski awalnya Fajar dan Rian sempat tertinggal beberapa poin di game pertama.
Setelah tertinggal paruh waktu, akhirnya Fajar dan Rian berhasil membungkam pemain ganda putra Malysia dengan skor 21-18.
Pada game kedua, terjadi perolehan skor yang sama secara bersamaan. Dengan ketangkasan Fajar dan Rian, akhirnya mereka melesat tak terbendung dalam perolehan skor.
Meskipun ganda putra Malaysia tersebut terus mencoba mengejar ketertinggalan dalam perolehan angka, Fajar dan Rian sukses mengakhir game kedua dengan 21-19 dan meraih juara nomor ganda putra Swiss Open 2022
Gelar juara yang diraih duo Fajri ini adalah gelar juara kedua untuk Indonesia di Swiss Open 2022. Dan lagi-lagi nama Indonesia Berjaya di mata dunia.
Kontributor : Damayanti Kahyangan
Berita Terkait
-
Wow, Jonatan Christie Bawa Pulang Hadiah Fantastis Juara Swiss Open 2022, Segini Totalnya
-
Belajar dari Kekalahan Ginting, Jonatan Christie Pakai Strategi Ini Kalahkan Prannoy di Final Swiss Open 2022
-
Juarai Swiss Open 2022, Intip Sepak Terjang Jonatan Christie
-
Dihantam Covid-19 Kemudian Juara Swiss Open 2022, Jonatan Christie: Ada Campur Tangan Tuhan
-
Juara Swiss Open 2022, Jonatan Christie Belajar dari Anthony Ginting
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Perluas Jangkauan Pembinaan, PBSI Gelar Festival SenengMinton di Purwokerto
-
Borneo Hornbills Resmi Berevolusi Menjadi Bogor Hornbills Jelang IBL 2026
-
IHR Piala Raja Hamengku Buwono X 2025: Sportainment Paduan Tradisi Historis dan Budaya Modern
-
SEA Games 2025: Skuad Bulu Tangkis Berubah, Indonesia Turunkan Tim Terbaik
-
Peta Medali SEA Games 2025: Indonesia Kehilangan 41 Potensi Emas
-
Jadwal F1 GP Brasil 2025: Potensi Duel Panas Norris, Piastri dan Max Verstappen
-
Lifter Rizki Juniansyah Diangkat Jadi Letnan Dua TNI usai Juara Dunia 2025
-
KONI Isyaratkan PON 2028 Prioritaskan Cabor Olimpiade
-
Dhinda 'Meledak' di Korea Masters 2025: Tembus Perempat Final dan Makin Percaya Diri
-
Lolos 8 Besar Korea Masters 2025, Ubed Belum Puas!