Suara.com - Berikut jadwal Malaysia Masters 2022 hari ini, Selasa (5/7/2022), yang akan memainkan rangkaian pertandingan kualifikasi dan sebagian babak pertama ajang BWF World Tour Super 500 itu.
Sebanyak empat wakil Indonesia akan turun berlaga di babak pertama Malaysia Masters 2022 hari ini, sementara lima lainnya dari babak kualifikasi.
Empat wakil yang akan tampil di babak utama terdiri dari satu pasangan ganda putri dan tiga pasangan ganda putra.
Sektor ganda putri diwakili Febby Valencia Dwijayanti Gani/Ribka Sugiarto dan tiga pasangan ganda putra adalah Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri serta Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan.
Febby/Ribka akan menghadapi wakil tuan rumah Low Yeen Yuan/Valeree Siow di babak pertama Malaysia Masters 2022. Kedua pasangan belum pernah bertemu di ajang resmi.
Sementara Fajar/Rian juga akan menghadapi wakil tuan rumah yakni Goh Sze Fei/Nur Izzuddin. Ini akan jadi pertemuan kedelapan kedua pasangan.
Merujuk laman BWF Tournament Software, Fajar/Rian sangat dominan atas wakil Malaysia rangking 12 dunia tersebut. Dalam tujuh pertemuan terakhir, wakil Merah Putih menang enam kali.
Pada perjumpaan terakhir, Fajar/Rian mengalahkan Goh/Nur di semifinal Malaysia Open 2022 yang berlangsung pekan lalu di mana Fajar/Rian keluar sebagai runner-up.
Berikut jadwal wakil Indonesia di Malaysia Masters 2022 hari ini, Selasa (5/7/2022)
Baca Juga: Hasil Malaysia Open 2022: Tekuk Pasangan Tuan Rumah, Fajar/Rian ke Final
Lapangan 1 (Kualifikasi Mulai Pukul 09.00 WIB, Babak Utama 15.00 WIB)
Main ke-8: Febby Valencia Dwijayanti Ganti/Ribka Sugiarto vs Low Yeen Yuan/Valeree Siow (Malaysia)
Main ke-11: Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (6) vs Goh Sze Fei/Nur Izzuddin (Malaysia)
Lapangan 2 (Kualifikasi Mulai Pukul 09.00 WIB, Babak Utama 15.00 WIB)
Main ke-12: Bagas Maulana/Muhammad Shohibul Fikri vs Goh V Shem/Low Juan Shen (Malaysia)
Main ke-13: Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan (3) vs Tan Kian Meng/Tan Wee Kiong (Malaysia)
Tag
Berita Terkait
-
Skuad Merah Putih Mulai Perjuangan di Ajang Malaysia Masters 2022
-
Sesaat Lagi Kick Off, Berikut Link Live Streaming Timnas Indonesia U-19 vs Brunei Darussalam
-
Sebentar Lagi Bertanding, Link Live Streaming Timnas Indonesia U-19 vs Brunei Darussalam
-
Top 5 Sport: Taklukkan Pasangan China, Apriyani / Fadia Kampiun Malaysia Open 2022
-
Gagal Juara Malaysia Open, Fajar / Rian Akui Hoki / Kobayashi Main Lebih Konsisten
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
Terkini
-
Atlet Panjat Tebing Indonesia Dapat Tawaran Naturalisasi Negara Lain, Iming-iming Menggiurkan
-
Jadwal Proliga 2026 Hari Ini: JPE Tandang Electric, Bandung bjb Hadapi Livin Mandiri
-
Hadapi Anak Asuh Herry IP Lagi, Sabar/Reza Tetap Waspada Meski Unggul Rekor Pertemuan
-
Jadwal Malaysia Open 2026: Lima Wakil Indonesia Siap Tempur, Sabar/Reza Jumpa Anak Asuh Herry IP
-
Bidik Bintang Kelima, Pelita Jaya Pamer Skuad Baru Jelang IBL 2026
-
Janice Tjen Masuk Daftar Pemain Hobart International Usai 'WO' di ASB Classic
-
Putri Kusuma Wardani Targetkan Konsistensi Permainan Sepanjang 2026
-
Target Juara! Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia Datangkan Pelatih Italia dan Bintang Dunia
-
Jadwal Lengkap Pekan Pembuka PLN Mobile Proliga 2026, Pontianak Jadi Seri Pembuka
-
Jadwal Malaysia Open 2026: 5 Wakil Indonesia Berjuang di Babak Kedua, Ada yang Lawan Tuan Rumah