Suara.com - Jadwal Indonesia Masters 2024 hari ini, Rabu (24/1/2024) ada 11 wakil Indonesia yang akan tampil. Jonatan Christie hingga Anthony Sinisuka Ginting akan bertanding hari ini.
Pertandingan Indonesia Masters 2024 akan berlangsung di Istora Senayan, Jakarta mulai pukul 08.00 WIB. Hari kedua turnamen BWF World Tour level Super 500 akan kembali menyajikan lanjutan laga-laga babak 32 besar.
Ada 11 wakil tuan rumah yang akan berlaga pada babak 32 besar Indonesia Masters 2024. Dari nomor tunggal putra, Anthony Sinisuka Ginting, Jonatan Christie, dan Chico Aura Dwi Wardoyo akan bertanding hari ini.
Jonatan Christie akan menghadapi wakil China Lu Guang Zu di lapangan 1 pada macth ketujuh. Sementara Anthony Sinisuka Ginting juga di lapangan 1 akan menghadapi Kantaphon Wangcharoen dari Thailand.
Chico Aura Dwi Wardoyo sudah akan bertemu jagoan Denmark Anders Antonsen. Sementara di tunggal putri akan tampil Putri Kusuma Wardani, Gregoria Mariska Tunjung, dan Ester Nurumi Tri Wardoyo.
Di sektor ganda campuran, ada Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari, Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja, Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati, Jafar Hidayatullah/Aisyah Salsabila Putri Pranata, dan Adnan Maulana/Nita Violina Marwah.
Berikut Jadwal Indonesia Masters 2024, Rabu (24/1/2024), mulai pukul 08.00 WIB:
Tunggal putra:
Jonatan Christie vs Lu Guang Zu (China)
Baca Juga: Prediksi Jepang vs Timnas Indonesia di Piala Asia 2023: Head to Head, Susunan Pemain, dan Skor
Anthony Sinisuka Ginting vs Kantaphon Wangcharoen (Thailand)
Chico Aura Dwi Wardoyo vs Anders Antonsen (Denmark)
Tunggal putri:
Putri Kusuma Wardani vs Letshanaa Karupathevan (Malaysia)
Gregoria Mariska Tunjung vs Yvonne Li (Jerman)
Ester Nurumi Tri Wardoyo vs Wen Yu Zhang (Kanada)
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
-
Rupiah Tembus Rp 16.700 tapi Ada Kabar Baik dari Dalam Negeri
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Naik!
-
IHSG Berpeluang Menguat Hari Ini, Harga Saham INET dan BUVA Kembali Naik?
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
Terkini
-
Maverick Vinales Comeback! Pulih dari Cedera dan Siap Tempur di MotoGP Valencia 2025
-
Jadwal dan Link Live Streaming Kumamoto Masters 2025 Hari Ini: Apri/Fadia dan Ubed Siap Unjuk Gigi
-
NPC Indonesia Apresiasi Pertemuan dengan Menpora Erick Thohir, Kejar Target 120 Emas di Thailand
-
Olahraga Bikin Spanyol Makin Kaya: Dari Triathlon, LaLiga hingga Efek Domino Wisata
-
Max Verstappen Kejutkan Paddock, Finis Podium Meski Start dari Pit Lane
-
Target 120 Emas Dinilai Terlalu Tinggi, Erick Thohir Minta Cabor Lebih Jujur
-
Oklahoma City Thunder Jadi Tim Pertama Raih Kemenangan ke-10 di NBA Musim 2025/2026
-
Update Ranking BWF 2025 Usai Korea Masters: Pebulutangkis Indonesia Peringkat Berapa?
-
Tinggalkan Pelita Jaya Jakarta, Reggie Mononimbar Gabung Rans Simba Bogor
-
Evaluasi Raymond/Joaquin usai Korea Masters 2025, Perkuat Otot Tangan Jelang Australia Open 2025