Jika dibiarkan, kondisi ini bisa memicu cedera pada bahu, punggung, atau lengan.
Namun kabar baiknya, risiko tersebut sangat bisa dicegah.
Caranya dengan latihan tambahan untuk menguatkan otot di sisi tubuh yang jarang digunakan.
Beberapa latihan sederhana yang dianjurkan antara lain press bahu dengan dumbbell, press dada, rowing dengan karet elastis, elevasi lateral, hingga lunges.
Latihan ini membantu menjaga keseimbangan otot sehingga tubuh lebih stabil saat bermain.
Tren Olahraga Masa Kini
Fenomena padel tidak hanya sebatas tren sesaat. Dikutip dari Elmundo, nilai ekonomi olahraga ini bahkan mencapai ratusan juta euro per tahun di Spanyol, mengalahkan golf dan squash.
Dengan pertumbuhan yang begitu pesat, banyak yang meyakini padel akan terus berkembang di Asia, termasuk Indonesia.
Dengan manfaat yang besar—mulai dari membakar kalori, menjaga kesehatan jantung, hingga jadi ajang sosial yang seru—padel memang pantas disebut sebagai olahraga modern yang paling komplet.
Baca Juga: 6 Sepatu Lari Lokal Rp 200 Ribuan yang Nggak Bikin Kantong Jebol: Lari Pagi Auto Ganteng!
Yang terpenting, jangan lupa imbangi dengan latihan penguatan otot agar tetap sehat, bugar, dan terhindar dari cedera.
Kontributor: Azka Putra
Berita Terkait
-
6 Sepatu Lari Lokal Rp 200 Ribuan yang Nggak Bikin Kantong Jebol: Lari Pagi Auto Ganteng!
-
Rekomendasi Sepatu Lari Hoka Ringan 2025: Mach 6 dan Clifton 10 Jadi Primadona
-
Lari Sambil Pungut Sampah, Cara Baru Rayakan Kemerdekaan yang Bikin Indonesia Makin Bersih!
-
4 Rekomendasi Sepatu Lari Wanita yang Nyaman, Harga Murah Mulai Rp100 Ribuan
-
Racquetball: Saudara Padel yang Intens dan Penuh Aksi!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Popsivo Sapu Bersih Proliga 2026 di Pontianak dengan Kemenangan
-
4 Wakil Indonesia Siap Berlaga di India Open 2026, Jonatan Christie hingga Sabar/Reza
-
Performa Menanjak, Dua Pasangan Ganda Putri Ini Masuk Proyeksi Asian Games 2026
-
PBSI Resmi Kembali Rombak Ganda Putri, Apriyani Rahayu dan Siti Fadia Dipisah
-
Kejuaraan Beregu Asia 2026: Indonesia Satu Grup dengan Malaysia
-
Datangkan Pemain Jempolan, Kesatria Bengawan Solo Pasang Target Tinggi di IBL 2026
-
Avan Seputra Ingin Bawa Pengalaman Juara di Kesatria Bengawan Solo
-
Presiden Pelita Jaya Jakarta Ungkap Wacana Pembangunan Stadion Sendiri
-
Atlet Lari Indonesia akan TC ke Kenya sebagai Persiapan Asian Games 2026
-
Martina Ayu Pratiwi Diguyur Bonus Rp3,4 Miliar usai Raih 7 Medali SEA Games, Jumlah Terbanyak