Suara.com - Sebuah penelitian menemukan kemungkinan kalau penyakit Alzheimer, yang menyerang otak kemungkinan menular lewat serangkaian prosedur medis, termasuk di dalamnya transfuse darah.
Temuan ini disampaikan oleh para peneliti dari University College London, seperti dikutip dari Independent, Jumat (11/9/2015).
Kemungkinan itu juga berawal dari sebuah percobaan penyuntikan hormon dari mayat orang pengidap Azheimer ke tubuh lainnya yang mengindikasikan tertular.
Temuan itu menimbulkan pertanyaan besar apakah hal ini membuktikan kalau penyakit itu menular melalui rangkaian prosedur medis, seperti operasi gigi dan transfusi darah.
Penyelidikan telah menunjukkan untuk pertama kalinya bahwa penyakit Alzheimer mungkin infeksi menular yang dapat secara tidak sengaja.
Meski demikian, para ilmuwan menekankan, bahwa bukti tersebut baru masih awal dan seharusnya tidak menghentikan orang untuk menjalani operasi.
Namun, temuan penelitian terhadap delapan orang yang diberi suntikan hormon pertumbuhan ketika mereka anak-anak telah meningkatkan kemungkinan tertular Alzheimer dalam kondisi tertentu.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
-
Hasil Liga Champions: Kalahkan Bayern Muenchen, Arsenal Kokoh di Puncak Klasemen
Terkini
-
Bocoran Xiaomi 17 Ultra: Penampakan Perdana Ungkap Kamera Pesaing Vivo X200 Ultra
-
Apa Sih Perbedaan Smartband dan Smartwatch? Simak Sebelum Membelinya
-
50 Kode Redeem FF Terbaru 27 November: Ada Diamond, Skin, Item Digimon Gratis
-
29 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 27 November: Ada 1.500 Gems, Rank Up, dan Glorious 106-113
-
5 HP di Bawah Rp2 Jutaan yang Cocok untuk Pelajar, Penyimpanannya Besar dan Anti Lemot!
-
Bocoran Fitur Realme P4x: HP 5G Murah dengan Baterai Jumbo
-
6 Shift Code Borderlands 4 Terbaru: Ada Golden Keys dan Skin Gratis
-
Dikonfirmasi, HP Lipat Huawei Mate X7 Rilis Global Bulan Depan
-
Spesifikasi POCO Pad M1: Tablet Murah Rp 3 Jutaan, Skor AnTuTu Tinggi
-
38 Kode Redeem Free Fire 27 November 2025 : Panen Skin Scar dan Diamond Tanpa Batas