Undangan pernikahan ala guru.[Facebook]
Beberapa waktu lalu warganet dikejutkan dengan undangan pernikahan seorang lelaki yang menikahi dua perempuan sekaligus di Kecamatan Sungai Lais, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan.
Belum usai berita viral tersebut, kini ditemukan undangan pernikahan dengan konsep yang unik. Dalam foto yang diunggah akun facebook Sekolah Indonesia.ID menampilkan sebuah undangan pernikahan dengan konsep pendidikan.
Dalam undangan tersebut bertuliskan RPP (Rencana Pelaksanaan Pernikahan). Sedangkan yang kedua calon pengantin merupakan seorang guru yakni Marti Widyaningsih,S.Pd.I dan Dwi Arwantoro.S.pd.I.
Tak hanya itu, bahkan juga terdapat Standar Kompetensi, Kompetensi Dasar, Indikator, Materi Pokok,Tujuan Pernikahan dan Media dan Sumber Pernikahan.
"Undangan pernikahan pasangan guru sejati. Mulai RPP, indikator, materi pokok dan lain-lain, lengkap disebutkan. Jangan-jangan pernikahan ini juga sebagai penelitian tindakan kelas ? Hehehe..ada-ada saja. Semoga selalu bahagia!," tulisnya dalam caption.
Tentu saja undangan pernikahan unik ini langsung menarik perhatian warganet.
"Nikah ala kurikulum 2006," seru Erieq Dhanar Nugroho.
"manteb bisa di cetak undangannya," tambah Hairul Anwar Cinta Allah Swt.
"SAH," tulis Honayapto Lagundi.
Tag
Komentar
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
5 Headset Sport Bluetooth Terbaik untuk Lari: Tahan Air dan Keringat, Bass Super Nendang
-
52 Kode Redeem FF Terbaru 15 Januari 2026, Ada Jujutsu Kaisen Battle Card dan Sukuna Voucher
-
5 HP vivo dengan Kamera Jernih 30 MP ke Atas, Cocok untuk Content Creator
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 15 Januari 2026, Klaim Pemain OVR 108-115 dan 100 Rank Up
-
4 HP Helio G100 di Bawah Rp2 Juta, Memori Besar Juaranya Multitasking
-
Rp2 Juta dapat Tablet Apa? Ini 5 Pilihan Terbaik untuk Aktivitas Harian Kamu
-
5 Smartwatch Waterproof yang Aman Dipakai Saat Kehujanan dan Berenang
-
Krisis Memori Tak Mampu Menahan Laju Smartphone, AppleSamsung Jadi Raja 2025
-
CEO OnePlus Terancam Penjara, Terseret Kasus Perekrutan Ilegal di Taiwan
-
49 Kode Redeem FF 15 Januari 2026, Tips Dapatkan Bundle Megumi dan Nobara