Suara.com - Salah satu pagelaran game terbesar, Sony E3 2018 digelar. Uniknya, Spider-Man terlihat mejeng di event besar ini.
Tidak hanya Spider-Man, beberapa sosok musuhnya pun ikut meramainkan ajang ini. Kemeriahan ini terjadi saat Insomniac, salah satu developer game, mengumumkan beberapa detail mengenai game andalannya, Marvel Spider-Man untuk PlayStation 4.
Baca Juga: E3 2018, Death Stranding Ungkap Gameplay dan Karakter Baru
Pada demo gameplay, sosok musuh ikonik Spider-Man, Electro, Rhino, Scorpion, Vulture dan Negative Man muncul saat konfrontasi di fasilitas penjara RAFT. Permainan dimulai dengan Spider-Man melawan beberapa penghuni penjara lainnya yang berakhir melawan Electro.
"Hal luar biasa dari mengerjakan game Spider-Man adalah karena Anda mengerjakan game Spider-Man. Hal tersulit adalah karena ini game Spider-Man," ungkap Jon Paquette, penulis Spider-Man dalam gelaran E3 tahun 2017 lalu.
Baca Juga: 5 Hal Menarik dari Microsoft Xbox di E3 2018
Sebelumnya, game ini digadang-gadang akan menjadi penggempur pasar game konsol tahun 2018.
Sony juga sempat memamerkan cover box dari game andalannya ini.
Kehadiran Spider-Man ini memang sudah sangat ditunggu-tunggu oleh gamers di seluruh dunia.
Game ini pertama kali diumumkan di event Electronic Entertainment Expo (E3) tahun 2016 lalu.
Dalam penggarapannya, Sony menyerahkan sepenuhnya pada Insomniac, developer yang selama ini membuat game keren di antaranya Sunset Overdrive, Resistance: Fall of Man, dan Spyro the Dragon.
Pada awalnya, game ini mengusung cerita baru yang sama sekali tidak ada kaitannya dengan komik maupun film Spider-Man.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
Terkini
-
31 Kode Redeem FF 11 November 2025, Skin Halloween Masih Tersedia Hingga Hadiah Baru
-
Layar Ponsel Tiba-Tiba Hitam Tapi Masih Menyala? Ini 10 Cara Memperbaikinya Sendiri
-
Penelitian Baru Ungkap Rahasia di Balik Leher dan Kaki Panjang Jerapah
-
Panduan Cara Pesan Makanan Lewat ShopeeFood, Lengkap Cara Membatalkannya
-
Snapdragon 7s Gen 4 Setara Chipset Apa? Perbandingan Performa CPU dan GPU
-
Lenovo Rilis 3 Laptop Bisnis ThinkPad ke Indonesia, Harga Mulai Rp 33 Juta
-
8 Kelebihan dan Kekurangan Moto G67 Power: HP Murah dengan Baterai Jumbo 7.000 mAh
-
Honor of Kings Pecahkan Rekor Dunia Penonton Esports Terbanyak
-
Lanjutkan Kesuksesan Pendahulu, Ghost of Yotei Laku 3,3 Juta Kopi Dalam Sebulan
-
Wacana PUBG Dibatasi Buntut Peristiwa Ledakan di SMAN 72, Netizen: Kasih Emas Buat Indonesia