Suara.com - Keluarga modem Smartfren kini semakin variatif. Kali ini, operator satu ini baru saja meluncurkan modem WiFi M6.
Modem WiFi M6 sudah dilengkapi dengan layar LED yang berfungsi untuk menampilkan informasi kuota, kekuatan sinyal, dan nomor pelanggan. Soal penyokong daya, Modem WiFi M6 hadir dengan baterai 3.250 mAh yang diklaim dapat bertahan 20 jam. Uniknya, modem ini juga dapat bergungsi sebagai power bank.
"Modem WiFi M6 dilengkapi dengan paket data yang menarik untuk memenuhi kebutuhan konsumen pengguna," kata Hendy Hartono, Head of Device Planning Smartfren.
Modem yang dijual dengan harga Rp 499.000 ini juga menawarkan paket kuota yang menarik. Apabila pelanggan melakukan top up sebesar Rp 60 ribu, maka akan mendapatkan paket kuota full 4G 24 jam sebesar 22 GB.
Hendy melanjutkan, modem Smartfren seri M selama ini selalu mendapatkan sambutan baik dari masyarakat. Ia mengaku sudah tiga juta unit seri M yang terjual ke masyarakat.
"Maka dari itu kami kembali menghadirkan modem seri M terbaru dengan penyempurnaan," tutupnya.
Berita Terkait
-
Kalahkan Telkomsel dalam Kecepatan Download, Smartfren Gembira
-
Smartfren Buka Suara Soal Dampak Registrasi Ulang Kartu SIM
-
Paket Internet Pangkas Harga dari Rp 149 Ribu Jadi Rp 60 Ribu
-
Smartfren Blokir Kartu Prabayar Yang Tidak Registrasi Ulang
-
Empat Smartfren Andromax Siap Gempur Tanah Air, Ini Daftarnya
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
Terkini
-
DiVine Hadirkan Kembali Vine dengan Larangan Konten AI
-
30 Kode Redeem FF Hari Ini 17 November 2025, Skin Senjata Groza Siap Klaim
-
Vine Hadir Kembali dengan Nama Baru, Anti Konten AI
-
17 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 17 November 2025, Ribuan Gems dan Pemain Gratis Menanti
-
500 Ribu Unit iPhone 17 Series Tenggelam di Lautan, Netizen: Dugong Duluan yang Pake!
-
Robot Humanoid IRON Bikin Heboh, Gerakannya Terlalu Mirip Manusia
-
Mengapa Mayoritas Manusia Lebih Nyaman Menggunakan Tangan Kanan?
-
Waspada Penipuan Online Mengaku Hacker, Polisi, dan Hitmen, Siap Ancam Sebar Data Pribadi!
-
Inilah Alasan Apple Geser Peluncuran iPhone Air 2 ke 2027 dan Bawa Chip 2 Nm
-
HyperOS 4 + Android 17: Xiaomi Siap Ubah Ponsel Jadi Konsol Game Generasi Baru