Suara.com - Maraknya pengguna Instagram membuat munculnya istilah selebgram. Selebgram atau selebriti Instagram ini telah menjadi profesi baru saat ini. Hanya dengan bermain Instagram, kamu bisa mendapatkan bayaran yang menggiurkan.
Namun, menjadi seorang selebgram tentu banyak hal yang perlu dilakukan. Salah satunya, harus super kreatif dan enggak boleh sampai kehabisan ide.
Setiap foto atau konten yang kamu hadirkan di Instagram juga jangan sampai ketinggalan zaman dan membosankan. Kalau tidak, siap-siap kehilangan followers deh.
Selain kehilangan followers, kamu juga bisa saja kehilangan job endorse dari beberapa produk. Untuk itu, menjadi selebgram bukanlah profesi yang mudah.
Baca Juga: Cara Hilangkan Iklan di Aplikasi Instagram, Bikin Timeline Bersih
Nah, untuk mendukung pekerjaannya, para selebgram biasanya menggunakan beberapa aplikasi di bawah ini. Jika kamu tertarik menjajal profesi ini, langsung install aplikasi ini di smartphone kamu ya.
1. VSCO
Selebgram, Instagram, dan foto tentu adalah tiga hal yang tidak boleh terlupakan. Ketiganya sama-sama berkaitan. Sekadar foto tanpa filter khusus dan angle menarik, jangan harap unggahanmu dilirik oleh pihak pengiklan.
Baca Juga: Desain Klasik Tak Ketinggalan Zaman, Ini Spesifikasi Honor 8X
Salah satu aplikasi edit foto yang digunakan oleh para selebgram adalah VSCO. Aplikasi ini menyajikan segudang filter dengan peralatan edit yang bakal sukses menghasilkan foto-foto aesthetic.
Mau jadi selebgram? Wajib coba aplikasi ini dong.
Berita Terkait
-
Desta Mendadak Berniat Ganti Profesi: Sudah Nggak Menantang
-
Clara Shinta Minta Cerai Gegara Suami Kecanduan Drama China hingga Lupa Perhatikan Istri
-
10 Pekerjaan Paling Berbahaya di Dunia, di Mana Nyawa Jadi Taruhannya: Gajinya Sebanding Gak?
-
Na Daehoon Optimis Tetap Kuat Jalani Hidup meski Tanpa Julia Prastini: Selama Ada 3 Malaikat Kecil
-
Badru Si Bocah Istimewa Diejek Suporter Bola, Sang Ibu Menangis: Tak Ada Anak yang Mau Lahir Cacat
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
Terkini
-
Spesifikasi Pesawat Angkut Terbesar TNI AU: Airbus A400M
-
vivo X300 Ultra Bakal Meluncur Global, Siap Tantang HP Flagship dari Samsung, Oppo, dan Xiaomi
-
17 Kode Redeem FC Mobile 3 November 2025 Update Baru, Manfaatkan Rank Up untuk Naik Level Pemain
-
32 Kode Redeem Free Fire Awal Bulan 3 November 2025, Darkheart Bundle Siap Klaim
-
Candaan Bocor saat Live, Admin Medsos Wali Kota Surabaya Minta Maaf dan Mengundurkan Diri
-
23 Kode Redeem FC Mobile 2 November: Dapatkan Player Pack UCL, Rank Up Point, dan XP Trainer
-
23 Kode Redeem FF 2 November: Segera Klaim Skin SG2, Bundle, Diamond, dan Gloo Wall Gratis
-
5 Tablet Android dengan SIM Card yang Murah dan Praktis, Mulai Rp 1 Jutaan
-
5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
-
Cara Blur WhatsApp Web dengan Mudah, Anti Intip Saat di Kantor