Suara.com - Masyarakat Indonesia menjadi salah satu yang kurang memperhatikan menjada keamanan dalam penggunaan internet.Internet menjadi tempat yang berbahaya jika tidak tahu cara mengamankan diri. Karena banyak pihak-pihak yang berusaha mengincar para pengguna internet.
Berikut ini cara menjaga keamanan internet dan tips menjaga privasi.
1. Buat Password yang Kuat
Banyak orang yang masih saja meremehkan kekuatan password. Padahal, justru pertahanan pertama dari email dan media sosial adalah password. Buatlah password yang susah ditebak dan jangan pakai password yang pasaran.
Disarankan membuat password dengan menggunakan kombinasi angka, huruf kapital, dan simbol. Namun usahakan untuk tetap mudah diingat.
2. Jangan Sembarang Login
Jangan sembarang login email maupun media sosial di sembarang komputer atau perangkat yang tidak dikenal. Ada tidak pernah tahu apa yang ada di dalam komputer tersebut.
Perhatikan juga halaman login tersebut, apakah benar asli dan meyakinkan? Bukan halaman login palsu yang dibuat untuk menjebak.
3. Private Browsing atau Incognito Mode
Baca Juga: Jauh Banget, Ini Perbedaan Kecepatan Internet 4G vs 5G
Jika harus login di perangkat yang bukan milik Anda, memanfaatkan mode private atau incognito mode di browser yang dipakai.
Hampir semua browser telah mendukung mode mode private atau incognito. Dengan mode ini, browser dan komputer tidak akan menyimpan apa yang Anda lakukan selama browsing.
4. Tidak Sembarangan Beri Izin
Ketika mengakses internet, beberapa situs akan meminta izin untuk melakukan sesuatu. Dari minta akses cookie, push notifikasi, hingga dan masih banyak lainnya.
Permintaan izin seperti ini, biasanya disertai dengan term and condition alias kesepakatan sebelumnya. Baca dulu dan mempelajarinya sebelum menyetujui.
Berita Terkait
-
Saat Liburan, Jangan Sembarang Hubungkan Ponsel ke Jaringan Wifi Publik
-
Asyik, Sebentar Lagi iPad Segera Cicipi WhatsApp!
-
Jauh Banget, Ini Perbedaan Kecepatan Internet 4G vs 5G
-
Kalah Jauh, Kecepatan Internet Indonesia Tertinggal di Asia Tenggara
-
Sediakan Internet di Dunia, Amazon Akan Luncurkan Ribuan Satelit
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Cara Mengecek HP Disadap atau Tidak, Lakukan Pemeriksaan Ini
-
2026 Siap Ganti HP? Ini 5 HP Terbaru Harga Rp2 Jutaan, Layar AMOLED Baterai Jumbo
-
Xiaomi Rilis Redmi Soundbar Speaker 2 Pro 2026, Harga Lebih Terjangkau
-
5 Rekomendasi HP Oppo RAM 8 GB Terbaik 2026, Performa Gacor!
-
Oppo Reno 15 Pro Mini Debut: Bodi Mirip iPhone 17, Harga Lebih Murah
-
68 Kode Redeem FF Terbaru 9 Januari: Raih Bundle Nightmare dan Skin Heartrocker
-
Berapa Harga POCO M8 Pro 5G? HP Kelas Menengah Rasa Flagship, tapi Minus Fitur Ini!
-
7 Laptop Gaming di Bawah Rp10 Juta Paling Worth It, Nge-Game Berat Lancar Jaya
-
Huawei MatePad 12 X 2026 Resmi Hadir di Indonesia, Tablet Tipis Rasa PC dengan Desain Ringkas
-
Mantan Sutradara Assassin's Creed: Tim Kecil Bakal Jadi Masa Depan Game AAA