Suara.com - Sebuah postingan di Facebook mengungkap lembar jawaban murid saat ujian yang kocak. Postingan lembar ujian ini menarik perhatian warganet hingga viral di Facebook.
Seorang warganet dengan akun bernama Riyadi Hadi Rebo Jr membagikan sebuah unggahan di forum Guyonan Jawa Timuran.
Baca Juga : Selfie Mirror, Siswi Cantik Bernama Ayam Ini Bikin Penasaran Warganet
Postingan miliknya berhasil viral di Facebook setelah mendapatkan lebih dari 1.900 Like dan puluhan komentar dari warganet.
Karena terlalu kocak, postingan juga telah dibagikan puluhan kali oleh warganet lainnya. Unggahan tersebut memperlihatkan soal ujian yang terdapat beberapa titik-titik kosong.
Sepertinya seorang siswa yang mengikuti ujian harus mengisi secara lengkap lirik sebuah lagu. Jika Anda masih ingat, itu adalah lagu berjudul Pelangi yang sering kita nyanyikan sewaktu kecil.
Lirik sebelumnya berhasil diisi dengan benar, namun sayangnya, lirik yang terakhir justru membuat warganet terhibur.
Seharusnya, lirik terakhir diisi ''Pelangi pelangi ciptaan Tuhan''. Namun siswa tersebut justru mengisi ''Pelangi pelangi ciptaan A.T. Mahmud'' seperti yang tertulis pada soal di atasnya.
Baca Juga : Cewek Manis Ini Minta Edit Foto ke Warganet, Hasilnya Malah Dikerjai
Baca Juga: Tebak-tebakan Kocak Warganet Soal Setan Gundul yang Ramai di Twitter
Atas jawaban kocak dan polos itu, banyak warganet yang mengomentarinya serta membela siswa yang mengisi soal tersebut.
''Wkwkwk harusnya bener itu, kok jawabannya malah disalahkan?'' komentar Agus Irawan.
''Ini termasuk siswa yang nantinya jadi ahlinya ahli,'' tulis Bagoes Pakmak.
''Tes DNA dulu, terlalu cerdas siswa yang ngisi jawabannya,'' balas Jhoe Hadi.
Itulah tadi jawaban kocak di lembar ujian siswa yang membuat guru harus bersabar sehingga viral di Facebook, bagaimana pendapat Anda? (HiTekno.com).
Berita Terkait
-
Perpendek Rentang Kendali, Pakar Usulkan Polri Dibagi Dua Wilayah: Barat dan Timur
-
Guru Besar UNM Soroti Pasal Penghinaan di Era 'Big Bang' Transformasi Hukum 2026
-
Siapa Sosok Guru Nur Aini? Mendadak Dipecat Karena Curhat Jarak Sekolah Jauh
-
Pakai Dokumen Palsu dan Joki Ujian, Eks Pemain Premier League Dihukum Kerja Paksa
-
Gaji Sopir MBG Lebih Tinggi dari Guru Honorer, JPPI: Lebih Rasional Jadi Sopir!
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Red Magic 11 Air: Benarkah Hanya Jiplak Konsep iPhone Air atau Justru Monster Gaming yang Menyamar?
-
55 Kode Redeem FF Terbaru 10 Januari 2026, Klaim M249 dan Bundle HRK Uniform Gratis
-
Terpopuler: Sikap Komdigi ke Fitur Grok X, Rekomendasi HP 1 Jutaan Memori Internal 256 GB
-
28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
-
Cara Mengecek HP Disadap atau Tidak, Lakukan Pemeriksaan Ini
-
2026 Siap Ganti HP? Ini 5 HP Terbaru Harga Rp2 Jutaan, Layar AMOLED Baterai Jumbo
-
Xiaomi Rilis Redmi Soundbar Speaker 2 Pro 2026, Harga Lebih Terjangkau
-
5 Rekomendasi HP Oppo RAM 8 GB Terbaik 2026, Performa Gacor!
-
Oppo Reno 15 Pro Mini Debut: Bodi Mirip iPhone 17, Harga Lebih Murah
-
68 Kode Redeem FF Terbaru 9 Januari: Raih Bundle Nightmare dan Skin Heartrocker