Suara.com - Sekarang pengguna Instagram bisa menambah jenis media untuk diupload di instagram. Tidak hanya kompilasi foto dan video, kamu juga bisa upload video di Instagram TV (IGTV). Bagaimana cara upload IGTV?
Di tengah trend video tentunya IGTV bisa menjadi media tersendiri untuk menambah peruntungan di dunia kreatif. IGTV saat inj digadang-gadang berpotensi tumbuh seperti Youtube.
IGTV adalah platform untuk upload dan streaming video yang terintegrasi dengan Instagram. Platform khusus ini memungkinkan pengguna untuk mengupload video dengan durasi yang lebih panjang. Para pengguna bisa mengupload sekaligus menonton video dengan durasi panjang. Berikut cara upload IGTV.
- IGTV merupakan aplikasi mandiri. Kalau kamu ingin menggunakannya, kamu harus download lebih dulu di Google Play-store dan Apple App Store. Setelah itu login dengan akun instagram milikmu.
- Kalau kamu sudah mengakses aplikasi IGTV, kamu akan melihat ikon televisi di bagian kanan atas sebelah ikon direct message.
- Kalau sudah masuk ke IGTV, tekan ikon roda gigi di sebelah kanan, pilih 'create channel' untuk memulai membuat channel IGTV.
- Simak penjelasan singkat mengenai layanan IGTV. Pahami penjelasannya kemudian tekan 'Next'. Kamu akan kembali ke Jendela IGTV sepertu sebelumnya. Kamu akan melihat nama akun /channel IGTV yang sudah kamu buat.
- Tekan gambar akunmu yang berada di sebelah kanan untuk masuk ke profil IGTV. Pada bagian kanan, tekan simbol (+), lalu mulailah unggah video yang sudah kamu siapkan.
- Tekan next di pojok kanan atas. Isilah judul dan deskripsi singkat videomu.
- Tekan 'post' untuk mengunggah video.
Kalau kamu berhasil melakukan tujuh langkah cara upload IGTV sesuai arahannya, kamu akan segera melihat hasilnya.
Selamat! Sekarang kamu sudah bisa jadi creator IGTV. Nikmati video-video yang diunggah juga oleh pengguna lain. Ke depan fitur ini bisa menjadi fitur yang diandalkan sebagai media kreatif. Kamu bisa berkreasi membagikan informasi positif. Seperti halnya Youtube, channel ini bisa menjadi channel individual yang ke depannya digadang-gadang bisa mendatangkan iklan seperti Youtube.
Demikian cara upload IGTV. Semoga bermanfaat untuk kamu.
Kontributor : Mutaya Saroh
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Hasil M7 Mobile Legends Swiss Stage 5: ONIC Lolos Knockout, Susul Alter Ego
-
Saingi iPhone 17 Pro, Oppo Find X9 Pro Masuk 7 Besar HP Kamera Terbaik 2026
-
58 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari: Ada Diamond, Hadiah Gojo, dan Fushiguro Bundle
-
Daftar Harga HP OPPO Januari 2026, dari yang Rp1 Jutaan hingga Flagship Terbaru
-
Acer Dobrak Standar Wi-Fi 7 dan 5G Lewat Lini Jaringan Terbaru Predator dan Connect
-
SSD Seukuran Koin dengan Performa Kilat yang Siap Guncang Dunia Teknologi
-
5 Tim Raih Tiket Knockout M7 Mobile Legends: Ada Alter Ego, SRG, dan TLPH
-
Tak Berumur Panjang, Amazon Matikan Game MMO New World Aeternum pada Awal 2027
-
7 Cara Menjaga Keamanan Akun Instagram agar Tidak Mudah Diretas
-
Honor Magic 8 Pro Air Siap Rilis: Lebih Ringan dari iPhone Air, Usung Baterai Jumbo