Suara.com - Seorang peramal Prancis terkenal, Nostradamus, yang dikenal mampu meramalkan peristiwa masa depan dengan akurat sejak 1555, membuat beberapa prediksi tentang apa yang akan terjadi di tahun 2021.
Nostradamus terkenal karena bukunya Les Propheties, kumpulan 942 syair puitis yang diduga meramalkan peristiwa di masa depan. Secara akurat, ia meramalkan beberapa peristiwa paling monumental dalam beberapa ratus tahun terakhir.
Mulai dari kebakaran besar London hingga kebangkitan Adolf Hitler dan Perang Dunia Kedua, serta Revolusi Prancis, seluruh prediksi Nostradamus disebut sangat akurat.
Bahkan, dia dikatakan telah mengetahui John F Kennedy akan dibunuh dan serangan teror 9/11 di World Trade Center di New York akan terjadi.
Dilansir dari Mirror, Senin (28/12/2020), berikut ini prediksi mengerikan peramal Prancis di tahun 2021:
1. Zombie apocalypse
Menurut peramal, seorang ilmuwan dari Rusia akan menciptakan senjata biologis yang bisa menjadi mimpi buruk bagi umat manusia.
Senjata itu akan menciptakan virus yang mengubah orang menjadi zombie dan pada akhirnya membuat umat manusia punah.
Dalam salah satu tulisannya, Nostradamus menulis, "Ayah dan ibu meninggal karena kesedihan yang tak terbatas, wanita yang berduka, monster yang berbahaya. Yang Agung tidak akan ada lagi, seluruh dunia akan berakhir."
Baca Juga: Pernah Dibahas di 2012, LAPAN Ungkap Ada 'Kiamat' karena Badai Matahari
2. Kelaparan besar-besaran
Nostradamus juga percaya bahwa Bumi akan dilanda kelaparan seperti yang disebutkan dalam Alkitab.
Menurut peramal tersebut, kelaparan besar-besaran yang belum pernah terjadi sebelumnya akan melanda umat manusia di seluruh dunia.
Nostradamus menulis, "Setelah masalah besar bagi umat manusia, yang lebih besar telah dipersiapkan, Penggerak Agung memperbarui zaman: Hujan, darah, susu, kelaparan, baja, dan wabah penyakit."
Nostradamus mengklaim bahwa kerusakan besar akan terjadi pada 2021 oleh badai Matahari yang besar.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Harga Spotify Premium di Indonesia Makin Mahal Gegara AI, Cek Daftar Harga Barunya
-
15 Kode Redeem FC Mobile 17 November: Dapatkan Ribuan Gems dan Anniversary Pack
-
Garena Rilis Game Baru Choppy Cuts, Ada Karakter Free Fire
-
Cara Mematikan Autocorrect di iPhone dengan Mudah
-
Cara Mematikan Fitur Autocorrect di HP Android agar Mengetik Bebas Gangguan
-
Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2026 Lengkap
-
5 Rekomendasi Tablet Multitasking Terbaik untuk Ilustrator
-
Empat Tim Esports Indonesia Siap Tempur di APAC Predator League 2026
-
7 Tips Memilih Smartwatch yang Tepat untuk Android, iPhone, dan Gaya Hidup
-
Turnamen Internasional Free Fire FFWS Global Finals 2025 Cetak Rekor Dunia