Suara.com - Vivo tengah bersiap untuk meluncurkan seri ponsel kelas menengah dengan dukungan 5G, Vivo Y31s. Smartphone ini adalah versi dari Y52s 5G dengan harga yang lebih terjangkau.
Mengutip MyFixGuide, Selasa (29/12/2020), Vivo Y31s muncul dalam situs web China Telecom dan menampilkan semua spesifikasi beserta foto. Perangkat hadir dengan layar LCD 6,58 inci dengan desain kamera depan waterdrop notch.
Vivo Y31s memiliki kamera depan dengan sensor 8MP. Sedangkan kamera belakang terdiri dari kamera utama 13MP dan lensa sekunder 2MP.
Di bagian performa, ponsel hadir dengan Snapdragon 690 dan diperkuat RAM 6GB serta penyimpanan internal 128GB. Perangkat ini juga dibekali sistem operasi Android 11.
Vivo Y31s ditenagai baterai berkapasitas 5.000mAh dan pengisian daya cepat 18W. Untuk koneksi, perangkat dibekali sensor sidik jari di bagian samping, port dual sim, USB-C, dan jack audio 3.5mm.
Ponsel diharapkan hadir pada 31 Desember 2020 di China. Harga smartphone dibanderol 1.798 yuan atau setara Rp 3,8 juta. Sedangkan varian warna hadir dalam Ruby Red, Titanium Gray, dan Monet Color.
Tag
Berita Terkait
-
HP Murah Vivo Y31d Siap ke Indonesia: Fitur Tahan Banting dengan Baterai Jumbo
-
HP Murah Vivo Y31d Lolos Sertifikasi di Indonesia, Bawa Baterai 7.060 mAh
-
Vivo Y31 Dirilis, HP Murah dengan Baterai Jumbo 6.500 mAh
-
Vivo Y30 5G Meluncur dengan Dimensity 700, Ini Spesifikasinya
-
Vivo Y30 5G Terlihat di NBTC, Ini Prediksi Fiturnya
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Acer Indonesia Kumpulkan 3 Ton e-Waste dan Lanjutkan dengan Penanaman 2.000 Pohon
-
51 Kode Redeem FF Terbaru 20 Januari 2026, Ada Gojo Ascension dan Kacamata Nanami
-
Anti Ngelag dan Tahan Seharian, Oppo Siapkan A6t Series Jadi Andalan Anak Muda
-
Lenovo Perluas Yoga dan IdeaPad Berbasis AI di CES 2026
-
5 HP Oppo Kamera Bening di Bawah Rp1,5 Juta: Hasil Jepretan Oke, Baterai Awet
-
28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari 2026, Klaim 10 Ribu Gems dan Pemain TOTY Gratis
-
5 Alasan Xiaomi 15T Series Jadi Smartphone Favorit Fotografer Profesional
-
Poster Resmi Redmi Turbo 5 Max Beredar, Jadi HP Flagship POCO di Pasar Global?
-
Profil dan Akun Media Sosial Bupati Pati Sudewo: Tertangkap KPK Kasus Suap
-
Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa