Suara.com - Belum lama ini, CEO Realme, Madhav Sheth membocorkan desain Realme X9 yang akan menjadi perangkat andalan baru Realme di tahun 2021 ini. Membawa bodi ramping yang minimalis, gimana desain Realme X9?
Realme X9 disebut-sebut memiliki bodi ramping hanya setebal enam kartu kredit yang ditumpuk menjadi satu. Desain ini membuat Realme X9 cukup menarik dan berbeda dari seri lainnya.
Melansir dari GSM Arena, informasi mengenai desain Realme X9 ini diungkap Madhav Sheth selaku CEO Realme melalui akun Twitter pribadinya beberapa waktu yang lalu.
Dalam bocorannya, Realme X9 nampak memiliki warna iridescent yang mirip dengan Realme X7 Pro atau Realme V15 yang rilis sebelumnya.
Bersama dengan bocoran foto tersebut, nampak juga tulisan 'Dare to Leap' yang kemungkinan akan menjadi logo Realme X9 nanti saat perilisannya.
Berdasarkan foto yang diungkap CEO Realme, nampak satu speaker, port USB-C, mikrofon dan slot microSD di sisi perangkat. Nampak Realme X9 tidak memiliki jack audio 3.5 mm. Dipercaya bagian ini akan dipindahkan ke sisi lain atau bahkan dihilangkan.
Sebelumnya menurut CEO Realme, seri X adalah masa depan keluarga Realme. Lebih lanjut, menurut Madhav Sheth berharap pengguna akan sangat bersemangat untuk menantikan kehadiran Realme X9 ini.
Meskipun sudah banyak kabar yang datang mengenai Realme X9, masih belum diketahui kapan keluarga Realme akan memperkenalkan seri awal dari keluarga X ini. Perlu sangat bersabar hingga kedatangan perangkat ini.
Baca Juga: Ponsel Baru Misterius! Muncul di Geekbench, Diyakini Ini Bocoran Realme 8
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026
-
5 Tablet Rp2 Jutaan SIM Card Terbaik 2026, Fleksibel untuk Pelajar dan Pekerja
-
5 HP Rp2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik 2026, Memori Lega untuk Multitasking
-
26 Kode Redeem FC Mobile Minggu 11 Januari 2026: Prediksi OVR 117 dan Bocoran Event Cerita Bangsa