Suara.com - Idol Kpop Renjun NCT bikin heboh penggemarnya usai potret dirinya dengan latar pemandangan.
Renjun NCT tersebut terlihat tengah duduk di bukit dengan rumput yang hijau dan awan yang cantik, sampai penggemarnya heboh mengira dirinya tengah duduk seperti background Windows.
Windows dikenal populer memiliki wallpaper default yang memiliki latar bukit hijau dan awan yang cerah.
Potret tersebut hampir sama dengan latar background milik Renjun NCT ini, tak disangka unggahan akun @DIORWOO diperhatikan oleh akun Windows di Twitter.
Akun @Windows tersebut menjawab tweet dari salah satu penggemar NCT tersebut. ''Renjun melayani kita dengan XPerience yang kita semua butuhkan''
Tak hanya membalasnya, Windows juga mengunggah potret Renjun sebagai wallpaper di dekstop komputer.
Unggahan tweet Windoes tersebut lantas diserbu penggemar NCT lainnya.
''Dia sangat ganteng demi apa''' tulis salah satu netizen di Twitter.
''Renjun bran ambassador for Windows when?'' tulis komentar netizen di Twitter.
Baca Juga: Beri Imbauan Prokes, Michelle Christo Dikritik: Ucapan dan Kelakuan Beda 180 Derajat
''Ini bakcground yang sempurna'' komentar netizen lainnya.
Unggahan potret Renjun NCT yang berfoto layaknya background Windows ini lantas viral dan mendapatkan lebih dari 19 ribu likes.
Berita Terkait
-
Beri Imbauan Prokes, Michelle Christo Dikritik: Ucapan dan Kelakuan Beda 180 Derajat
-
Kocak! Admin Twitter PLN Mendadak Kirim Chat Begini, Isinya Bikin Heran
-
Aktif Lagi, Akun Twitter Aliansi Unhas: Intimidasi Digital Bagian dari Rezim Panik Ini
-
Buat Kaget Penggemar, Renjun NCT Dream Resmi Membuka Akun Instagram!
-
Sering Hujat Ustaz Abdul Somad, Akun Medsos Dewi Tanjung Tiba-tiba Raib
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
- 10 Mobil Terbaik untuk Pemula yang Paling Irit dan Mudah Dikendalikan
Pilihan
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
Terkini
-
4 HP Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Harga di Bawah 2 Juta
-
7 Aplikasi Penguat Sinyal WiFi Gratis di HP, Jaringan Jadi Lancar dan Stabil
-
Wobble Jadi Merek Anyar Android, HP Pertamanya Pakai Dimensity 7400
-
Prediksi Konfigurasi Memori dan Harga Oppo A6x 5G, Andalkan Chip Dimensity
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB dengan Baterai Jumbo, Mulai 1 Jutaan Tak Kenal Low Batt!
-
Perplexity Luncurkan Browser AI Comet untuk Pengguna Android
-
HP Murah Anyar Siap Debut, Harga Redmi 15C 5G Bakal Kompetitif
-
Studi Baru Ungkap Otak Manusia Lewati Lima Tahap Perkembangan Utama
-
Facebook Luncurkan Fitur Nickname di Grup, Mirip Forum Reddit
-
Perkuat Tim Pengembangan, Nintendo Akuisisi Studio Bandai Namco di Singapura