Suara.com - Xiaomi resmi membuka penjualan perdana laptop RedmiBook 15 di Indonesia hari ini, Selasa (27/7/2021).
RedmiBook 15 merupakan laptop perdana Xiaomi untuk pasar global dan memulai debutnya di Indonesia.
Penjualan perdana RedmiBook 15 berlangsung mulai 27 Juli 2021 pukul 12.00 WIB, melalui channel penjualan offline di Authorized Mi Store dan online di Mi.com serta official store Xiaomi Indonesia.
"RedmiBook 15 akan ditawarkan dengan harga early bird yakni Rp 5.999.000 untuk pembelian yang dilakukan pada tanggal 27-31 Juli, sedangkan harga resminya Rp6.999.000," tulis Xiaomi dalam rilis yang diterima, Selasa (27/7/2021).
Selain itu, Xiaomi juga memberikan layanan after sales lewat jaminan garansi dua tahun.
Mereka juga membuka layanan pembelian dari rumah dengan Mi Store from Home dan Mi Shop from Home.
Berikut spesifikasi RedmiBook 15
RedmiBook15 mengusung dimensi ukuran 363.8 x 243.5 x 19.9 mm dengan berat 1.8 kg.
Layarnya memiliki ukuran 15,67 inci, resolusi 1080 x 1920 atau Full HD, kecerahan 200 nits, ppi 141, dan rasio kontras 500:1.
Baca Juga: Xiaomi Buka Penjualan Redmi Note 10 5G di Indonesia Hari Ini
Di bagian atas ada kamera 720p high definition. Sedangkan keyboardnya "key travel" 1,5 mm ukuran penuh dan dilengkapi touchpad PTP.
RedmiBook 15 ditenagai prosesor Intel Core i3-1115G4 generasi ke-11. Prosesornya dipasangkan dengan chip grafis Intel UHD Graphics.
Sementara untuk penyimpanan, RedmiBook 15 membawa RAM DDR4 8GB 3200MHz dan SSD 256GB. Adapun sistem operasi bawaannya adalah Windows 10 Home.
Baterainya berkapasitas 46Wh dengan charger 65W. Di konektivitas ada Bluetooth 5.0, Wi-Fi 5, port HDMI 1.4, dua port USB 3.2 Gen1, satu USB 2.0, jack headphone 3.5 mm, slot SD, dan speaker stereo 2 W + 2 W.
Tag
Berita Terkait
-
Xiaomi Pastikan Bawa Laptop Baru ke Indonesia pada 22 Juli
-
PPKM Darurat, Beli dan Servis HP Xiaomi Bisa dari Rumah
-
Xiaomi Akhirnya Rilis Mi Smart Band 6 dengan Layar Lega
-
Tersedia Terbatas di Indonesia, Mi 11 Ultra Dijual via Jalur Undangan
-
Siapkan Kocek! Xiaomi Buka Penjualan Perdana Redmi Note 10S di Indonesia
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
Daftar Harga HP Motorola Januari 2026 Mulai Rp1 Jutaan dengan Android Murni
-
Daftar Harga Tablet Huawei Januari 2026, Lengkap Rekomendasi Terbaik untuk Kerja
-
Motorola Siapkan HP Midrange Murah, Moto G67 dan G77 Muncul di Toko Online
-
Tak Perlu Privacy Screen Lagi! Galaxy S26 Ultra Disebut Bawa Layar Anti-Intip Bawaan
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 22 Januari: Sikat Void Animation, Diamond, dan Bundel Sakura
-
Lei Jun Beri Jaminan Berani: Baterai Redmi Turbo 5 Max Digaransi 5 Tahun, Siap Diganti Gratis
-
Terpopuler: Bocoran iPhone 18 Pro, Pilihan Tablet RAM 8 GB Rp1 Jutaan
-
50 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari 2026, Buruan Klaim Groza Yuji Itadori
-
7 HP Infinix RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan: Spek Gahar untuk Multitasking
-
5 HP Vivo dengan Baterai Tahan Lama Seharian, Kapasitas 6000 mAh Mulai Rp1 Jutaan