Suara.com - Samsung mulai menghadirkan fitur optical image stabilization (OIS) pada tahun ini ke dalam kamera utama beberapa perangkat seri Galaxy A kelas menengah, seperti A52 dan A72. Namun, perusahaan akan memperluas fitur tersebut ke seluruh handset seri Galaxy A tahun depan.
Menurut rumor dari Korea, Samsung kemungkinan akan menambahkan OIS ke kamera utama pada semua model seri Galaxy A yang akan diluncurkan pada 2022.
Hal itu akan menjadi demokratisasi yang belum pernah terjadi sebelumnya dari fitur ini, yang biasanya hanya tersedia dalam ponsel flagship.
Jika Samsung merilis fitur tersebut semakin luas pada perangkatnya, itu akan menjadi fitur pembeda yang penting untuk ponsel kelas menengah dalam perangnya dengan Xiaomi.
Perangkat perusahaan China biasanya menang dalam segi harga dibandingkan dengan penawaran Samsung, namun dengan adanya OIS, handset Samsung memiliki keunggulan dalam kualitas gambar kamera, terutama pada malam hari.
Dilansir dari GSM Arena pada Sabtu (4/9/2021), laporan tersebut juga mengatakan bahwa kamera dengan OIS sekitar 15 persen lebih mahal ketimbang kamera yang tidak dibekali fitur tersebut.
Akibatnya, dampak penambahan OIS dalam kamera akan dibebankan dalam biaya pembuatan ponsel sekitar 3 persen.
Berita Terkait
-
5 HP dengan Kamera OIS 2 Jutaan, Bikin Foto dan Video Tajam Tanpa Blur
-
Dominasi iPhone Goyah di Amerika? Inilah Rahasia Sukses Samsung Galaxy A di Pasar Global
-
HP Tecno Kamera OIS Mulai Rp2 Jutaan, Konten Nggak Goyang Lagi
-
Anti Goyang, Anti Buram! 5 Rekomendasi HP Tecno dengan Kamera OIS Terbaik untuk Ngonten Profesional
-
3 HP Xiaomi OIS Paling 'Worth It' Juli 2025 Harga Rp3 Jutaan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone
-
5 HP Rp2 Jutaan Kamera Terbaik 2026 untuk Konten Kreator
-
Cara Membuat Subtitle Otomatis di CapCut untuk Video TikTok dan Instagram
-
Apa Perbedaan iPad Air dari iPad Pro? Ini 5 Rekomendasi Terbaik
-
Daftar Harga iPhone Januari 2026, Benarkah Lebih Mahal?
-
5 HP Murah di Bawah Rp1 Juta yang Masih Layak Pakai di 2026