Suara.com - Jika berbicara tentang pro player cantik dengan segudang pengalaman dan prestasi, tentu saja nama FancyNancy akan masuk ke dalam daftar.
Gadis cantik ini adalah pro player perempuan yang saat ini bergabung dengan tim Alter Ego Esports.
Nah, buat kamu yang penasaran dengan profil dan biodata Anissa Amalia aka FancyNancy, telah dirangkum beberapa informasinya dari berbagai sumber:
Anissa Amalia lahir pada 27 Agustus, tapi belum diketahui tahun lahirnya. Pro player perempuan andalan Alter Ego Esports menganut agama Islam.
Anissa Amalia sendiri merupakan adik kandung dari aktor, Arnold Leonard.
Amalia aka FancyNancy juga merupakan kakak dari mantan anggota girlband JKT48, Amirah Fatin.
Anissa Amalia dirumorkan kini sedang berpacaran dengan atlet Esport Alter Ego, Celiboy. Saat ini, menjadi salah satu pemain andalan Alter Ego Nyx.
Prestasi dan skill Anissa Amalia aka FancyNancy
Bersama tim Alter Ego Nyx, FancyNancy berhasil menjadi juara di Woman Club Series Season 2.
Baca Juga: Profil Jessica Wang aka Pica, Kenalan Yuk!
Ia juga membawa Alter Ego Nyx menjadi runner up di ajang Nimo Queens Championship.
Media sosial
Jika kamu ingin mengenal Anissa Amalia aka FancyNancy lebih dekat, maka bisa kepoin akun media sosialnya.
Instagram Anissa Amalia aka FancyNancy adalah @anissamliaa. Instagram tersebut saat ini sudah memiliki 55,2 ribu followers.
Meskipun punya cukup banyak penggemar, namun Anissa Amalia tampaknya belum buka endorsement nih.
Terbukti foto-foto yang diunggah kebanyakan yang ada hubungannya dengan esports.
Tag
Berita Terkait
-
Alter Ego Dibantai, ONIC Siap Lawan EVOS Legends di MPL Invitational
-
Celiboy dan Udil Bawa Alter Ego ke Babak Playoffs MPL Invitational
-
Duet Celiboy dan Udil Bawa Alter Ego Esports Rajai Grup B MPL Invitation
-
Angkat Bicara, Udil Ungkap Alasan Pindah ke Alter Ego Esports
-
Cantik dan Berprestasi, Atlet eSports Ini Masih Punya Bakat Terpendam
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
Terkini
-
Panduan Lengkap Menghubungkan Laptop Windows dan Mac ke Monitor Eksternal, Ini Langkah-langkahnya
-
Baru Rilis, ARC Raiders Kalahkan Battlefield 6 Dua Pekan Beruntun di Steam
-
LG Pastikan TV Lolos Standar Global Lewat 500 Tes Ketat
-
5 HP 2 Jutaan Kamera Terbaik dan RAM Besar untuk Hadiah Anak di Akhir Semester
-
5 Tablet 2 Jutaan dengan SIM Card, Tak Perlu Wifi dan Bisa Pakai WhatsApp
-
7 HP RAM Besar Kamera Bagus Harga Terjangkau, Bebas Multitasking Tanpa Nge-Lag!
-
31 Kode Redeem FC Mobile Aktif 19 November: Ada Ribuan Gems, Pemain 111-113, dan Glorious
-
Teaser Beredar ke Publik, Fitur dan Warna POCO F8 Ultra Terungkap
-
5 Rekomendasi Smartwatch dengan Fitur AI, Ada yang Bisa Pakai ChatGPT
-
5 Rekomendasi HP Rp 2 Jutaan yang Ada NFC untuk Game dan Pembayaran Digital