Suara.com - Genshin Impact adalah permainan free-to-play action RPG dunia terbuka yang dikembangkan MiHoYo. Dalam game ini para pemain harus menyelesaikan misi tertentu untuk mendapatkan Primogems. Yaitu mata uang premium dalam game Genshin Impact yang dibutuhkan untuk membeli karakter atau barang lainnya.
Nah, salah satu penyebab dari primogems minus yaitu karena gamer melakukan top up ke pihak ketiga dengan metode ilegal.
Oleh karena itu gamer harus selalu memastikan menggunakan situs top up terpercaya yang legal untuk melakukan top up Genshin Impact.
Apabila ingin mendapatkan Primogems dengan cepat, bisa melakukan top up Primogems. Dan salah satu tempat yang paling aman dan terpercaya untuk melakukan top up yaitu melalui situs resmi Genshin Impact sendiri, miHoYo Top Up Center.
Untuk cara Top Up Primogems Genshin Impact ikuti langkah-langkah berikut ini:
1. Akses situs web Genshin Impact di https://genshin.mihoyo.com/id/home dan Login menggunakan akun sendiri
2. Apabila sudah Login, pada menu bagian atas klik opsi Top Up
3. Masuk ke bagian Pengisian Primogem, pada tahap ini pengguna akan mendapatkan Konfirmasi kalau Akun tersebut benar dan siap dilakukan Top Up
4. Setelah memastikan semuanya sesuai, bisa langsung memulai proses Top Up dengan memilih metode pembayaran yang akan digunakan untuk membeli Primogem
5. Kemudian lakukan pembayaran sesuai instruksi yang diberikan
6. Jika proses pembayaran berhasil, maka gamer akan menerima Genesis Crystal yang kemudian bisa ditukarkan dalam bentuk Primogem
Jeffry Francisco
Berita Terkait
-
4 Link DANA Kaget Malam Ini Dapatkan Saldo 279 Ribu Secara Cuma-cuma
-
Mau Tahu Trik Top Up Game yang Irit Dompet? Begini Caranya!
-
Saingan Roblox, 5 Game ini Bisa Bikin Kamu Ketagihan Bermain
-
HP Tertipis, Infinix Hot 60 Pro Plus Cocok untuk Main Game Apa Saja?
-
Sederet Alasan Mengapa Warna Mobil Bekas Pengaruhi Keputusan Pembelian
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Gubernurnya Tertangkap KPK, Riau Masuk Provinsi Terkorup di Indonesia
-
Moto G67 Power Muncul di Toko Online: Bawa Baterai 7.000 mAh dan Snapdragon 7s Gen 2
-
Tips Bikin PIN ATM Agar Tidak Mudah Ditebak, Kombinasi Kuat, dan Aman dari Pembobolan
-
iQOO Z10R vs Realme 15T: Harga Mepet, Mending Mana Buat Gamer?
-
24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
-
24 Kode Redeem FF Hari Ini 4 November: Dapatkan Bundle Flame Arena & Evo Gun Gratis!
-
10 HP Flagship Terkencang Oktober 2025 Versi AnTuTu, Cocok Buat Gamer Kelas Berat
-
Aplikasi Edit Video Gratis Paling Hits: Ini Cara Menggunakan CapCut dengan Efektif dan Mudah
-
Mengapa Angka 67 Dinobatkan Jadi Word of the Year 2025
-
Cara Menambahkan Alamat di Google Maps, Beguna Menaikkan Visibilitas Bisnis Lokal Anda!