Suara.com - Kursor pada PC terkadang bisa membosankan bagi sebagian besar pengguna karena tampilannya yang monoton.
Namun, kamu dapat mengubah dan mengostumisasi kursor pada Chrome dan Windows sesuai keinginan agar tampilan kursor lebih menarik.
Kamu bisa mendapatkan beragam koleksi kursor dengan aneka tema dalam situs Custom Cursor (https://custom-cursor.com/).
Melalui situs tersebut, kamu bisa memilih aneka kursor, mulai dari tema kartun hingga animasi menggemaskan lainnya.
Dilansir dari situs resmi Custom Cursor, berikut ini cara menginstal kursor kustom di Chrome dan perangkat Windows:
1. Cara menginstal Custom Cursor di Chrome
- Pertama, buka Chrome Web Store dengan mengakses situs https://chrome.google.com/webstore/detail/custom-cursor-for-chrome/ogdlpmhglpejoiomcodnpjnfgcpmgale
- Kemudian dari Chrome Web Store, tekan tombol Add to Chrome untuk menambahkan Custom Cursor ke browser pengguna.
- Pastikan untuk mengonfirmasi pemasangan dengan mengklik tombol Add Extension di pop-up window.
- Chrome akan menampilkan pemberitahuan pemasangan berhasil dan window dengan instruksi Custom Cursor akan terbuka.
2. Cara menginstal Custom Cursor untuk Windows 10
- Pertama, buka halaman unduhan Windows dari situs web Custom Cursor. Pengguna dapat mengaksesnya melalui alamat https://custom-cursor.com/products/custom-cursor-for-windows
- Setelah berhasil mengunduh penginstal, buka paket yang diunduh dan jalankan. Klik di atas unduhan browser dan klik dua kali pada Custom Cursor.msi di window yang terbuka, itu akan menjalankan penginstal.
- Cukup ikuti langkah-langkah di Custom Cursor setup wizard untuk menginstal aplikasi Custom Cursor untuk Windows 10. Pastikan untuk menyetujui kapan UAC window akan muncul.
- Setelah berhasil menyelesaikan instalasi, tautan Custom Cursor akan muncul di desktop Windows, sama seperti tautan di menu Windows Run. Untuk meluncurkan aplikasi Custom Cursor, klik dua kali pada salah satu tautan tersebut.
Kini, pengguna dapat mengubah kursor PC dengan lebih bervariasi sesuai dengan keinginan pengguna.
Baca Juga: Malware Banyak Ditemukan di Windows dan Android Ketimbang macOS
Berita Terkait
-
Microsoft Mulai Sediakan Aplikasi Android di Windows 11
-
Peneliti Temukan Situs Upgrade Windows 11 Palsu, Berisi Malware yang Curi Data Pengguna
-
Chrome Mengubah Logo, Ada yang Bisa Lihat Perbedaannya?
-
10 Tombol Rahasia Windows yang Harus Kamu Ketahui
-
Mudah! Cara Menghapus History Google Chrome di PC, Android, dan iOS
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Acer Swift 16 Anyar Hadir di CES 2026: Laptop Tipis dengan GPU Gahar
-
7 HP Baterai 6000 mAh Termurah di 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Perbandingan Snapdragon 7 Gen 3 vs MediaTek Dimensity 7300, Duel Chipset Kelas Menengah
-
7 Rekomendasi HP Fast Charging 120W di 2026, Isi Daya Super Cepat Kurang dari 30 Menit
-
30 Kode Redeem MLBB Terbaru 7 Januari 2026, Ada Emote Sultan dan Recall Gratis
-
Indosat Catatkan 5 Aplikasi Paling Boros Data di Liburan Nataru
-
5 Rekomendasi HP Layar AMOLED dengan PWM Dimming Tinggi, Aman Tak Bikin Mata Lelah
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
Motorola Razr Fold Meluncur di CES 2026, Usung Layar Lipat 8,09 Inci dan Kamera Kelas Flagship
-
6 Tablet RAM 8 GB dengan Layar IPS LCD Mulai Rp2 Jutaan, Jernih dan Performa Lancar