Suara.com - Belakangan ini, seorang warganet mengalami kejadian menyedihkan karena jadwal sidang skripsinya bertepatan dengan hari kremasi ayahnya.
Video viral di media sosial dibagikan akun TikTok telor belum lama ini, pemilik akun merekam seorang perempuan yang merupakan mahasiswi di sebuah perguruan tinggi.
Ia harus mengikuti sidang skripsi pada pukul 2 siang. Sebelumnya, mahasiswi tersebut harus menghadiri proses kremasi ayahnya yang telah meninggal dunia pada pukul 12 siang.
Tampak perempuan tersebut bersimpuh di hadapan peti mati sang ayah sebelum dikremasi.
Beberapa jam setelahnya, mahasiswi tersebut harus kembali ke rumah dan mengikuti sidang akhir secara online.
Terekam, ia mengenakan almamater berwarna kuning sambil duduk di hadapan laptop.
Tak hanya itu, ia meletakkan potret sang ayah dalam bingkai tepat di sebelahnya, seolah-olah untuk menemaninya melewati sidang.
"Jam 12 papanya dikremasi, lanjut jam 2 sidang skripsi sambil diliatin papa ya. Ngeditnya sambil nangis, proud of you," tulis pemilik akun.
Perempuan tersebut akhirnya mendapatkan gelar sarjananya setelah dinyatakan lulus.
Baca Juga: Viral Sisi Terang Anak Citayam Fashion Week Suara Merdu Ngajinya Bikin Adem
Ia berfoto bersama dengan potret ayahnya dan memegang buket bunga.
Unggahan yang telah dilihat sebanyak lebih dari 711.000 penayangan dan disukai sebanyak lebih dari 70.000 kali oleh sesama pengguna TikTok itu pun menuai beragam komentar.
Tak sedikit warganet memujinya dan salut dengan perjuangannya, untuk lulus karena tidak terlarut dalam kesedihan serta tetap mengikuti sidang skripsi.
"Kuat dan tabah banget, papanya pasti melihat dengan bangga," tulis akun @buiramira
"Kamu kok kuat banget? Kalau aku mungkin udah nangis pas presentasi. Buat bicara aja kayaknya susah," komentar @cheeseeee49
"Kuat banget kak, pasti ngejelasin masih nahan nyesek buat nggak nangis," tambah @pemanistambahan
Berita Terkait
-
Viral Bapak Bertubuh Kurus Kering Meringkuk di Kolong Jembatan, Warganet Prihatin: Enggak Tega
-
Anti Mainstream! Bukan Bunga, Perempuan Ini Malah Dapat Hal Tak Terduga dari Kekasihnya
-
Alami Kecelakaan Usai Sidang Skripsi, Warganet: Tugasnya di Dunia Udah Selesai
-
Tak Ada Teman Datang Usai Sidang Skripsi, Warganet Ini Buat Perayaan Sendiri
-
Wanita Dapat Kado Sidang Skripsi Bak Sultan, Publik: Jiwa Miskinku Meronta
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Gubernurnya Tertangkap KPK, Riau Masuk Provinsi Terkorup di Indonesia
-
Moto G67 Power Muncul di Toko Online: Bawa Baterai 7.000 mAh dan Snapdragon 7s Gen 2
-
Tips Bikin PIN ATM Agar Tidak Mudah Ditebak, Kombinasi Kuat, dan Aman dari Pembobolan
-
iQOO Z10R vs Realme 15T: Harga Mepet, Mending Mana Buat Gamer?
-
24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
-
24 Kode Redeem FF Hari Ini 4 November: Dapatkan Bundle Flame Arena & Evo Gun Gratis!
-
10 HP Flagship Terkencang Oktober 2025 Versi AnTuTu, Cocok Buat Gamer Kelas Berat
-
Aplikasi Edit Video Gratis Paling Hits: Ini Cara Menggunakan CapCut dengan Efektif dan Mudah
-
Mengapa Angka 67 Dinobatkan Jadi Word of the Year 2025
-
Cara Menambahkan Alamat di Google Maps, Beguna Menaikkan Visibilitas Bisnis Lokal Anda!