Suara.com - Migo siap mendistribusikan berbagai konten digital hiburan dan pendidikan di Kota Bandung.
Dengan harga paket nonton terjangkau
dan aksesnya yang cepat, hal ini bisa menjadi solusi bagi masyarakat yang gemar mengakses konten hiburan digital melalui Smartphone.
Kota Bandung menjadi kota ekspansi selanjutnya Migo di Jawa Barat, di mana ke depannya jaringan Migo akan mencakup seluruh pulau Jawa.
Dalam empat sampai lima tahun ke depan
Migo juga berencana meluaskan jaringannya ke seluruh pelosok Indonesia.
Migo sadar bahwa jaringan internet di Indonesia masih sulit diakses untuk mayoritas rakyatnya.
Maka dari itu, Migo memberikan solusi bagi
permasalahan ini dengan membangun jaringan yang cepat dan terjangkau.
Migo mulai meluaskan jaringannya di daerah-daerah Kota Bandung di antaranya terletak di Alun-alun Kota Bandung, Gunung Batu, Gegerkalong hilir dan daerah lainnya.
Posisinya yang strategis menjadikan Migo semakin mudah di jangkau masyarakat untuk mengunduh film dan series favorit mereka tanpa kuota di Wargo (Warung Migo) dan mengaktifkan paket rata-rata mulai dari Rp 1.000 per hari.
Sebelumnya, sudah ada lebih dari 1500 Warung Migo yang tesebar di area Jabodetabek, Karawang, Cirebon, Indramayu dan Serang.
Baca Juga: Netflix Terancam, 1 dari 4 Pelanggan Berencana Pindah Platform Streaming
Dan Connor, Direktur Utama Migo Indonesia. sangat antusias dalam memberikan pengalaman yang berbeda dalam menikmati film dan serial gak pake kuota, gak pake iklan, dan gak pake lemot kepada masyarakat Bandung.
"Kami percaya dengan masuknya Migo ke kota Bandung dapat membuka pintu untuk tersedianya jaringan Migo di setiap kota di Indonesia," pungkasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
50 Kode Redeem FF Terbaru 15 November 2025, Klaim Bundle dan Emote Eksklusif Gratis
-
Youth Economic Summit 2025 : Perkembangan Transformasi Media Manfaatkan Kecanggihan Teknologi
-
23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 15 November 2025, Gratis Icon 108+ dan Belasan Ribu Gems
-
Red Dead Redemption Hadir di Konsol Modern dan Mobile Mulai 2 Desember
-
7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
-
5 HP Memori Besar Paling Murah November 2025 di Bawah Rp 2 Jutaan, Performa Ngebut Anti Ngelag!
-
5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
-
5 Tablet 11 Inci Paling Murah untuk Produktivitas, Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
5 Tablet Anak dengan Fitur Parental Control, Aman untuk Main Sekaligus Belajar
-
Oppo Perkenalkan Apex Guard: Standar Baru Kualitas Smartphone, Debut di Find X9 Series