Suara.com - Indosat Ooredoo Hutchison (IOH) resmi meluncurkan eSIM atau SIM digital ke Indonesia. Mereka adalah operator kedua yang sudah menghadirkan eSIM setelah Smartfren merilisnya di tahun 2019.
eSIM Indosat dan Smartfren ini bisa dipakai di perangkat iOS maupun Android. Cara mengaktifkan eSIM di Android pun cukup mudah.
Berikut cara aktifkan nomor eSIM Indosat dan Smartfren di Android:
1. Masuk menu 'Pengaturan Telepon' lalu pilih 'Koneksi'
2. Pilih "Manajer SIM"
3. Pilih 'Tambah Paket Seluler'
4. Pilih 'Pindai Kode QR'
5. Posisikan QR Code di dalam garis panduan untuk memindainya
6. Begitu eSIM telah terdeteksi, Tekan Tambah
7. Ketika eSIM telah terdaftar, Tekan 'OK' untuk mengaktifkan eSIM
8. Begitu eSIM telah aktif, akan tampil di dalam menu 'pengelola kartu eSIM'
eSIM Indosat ini sudah bisa dibeli di beberapa gerai di Jakarta. Namun dikarenakan masih fase awal, Indosat belum menghadirkan produknya secara merata di Indonesia.
SVP-Head of Corporate Communications of IOH, Steve Saerang menyatakan, di fase awal ini pelanggan dapat melakukan aktivasi nomor baru dan penggantian kartu fisik nomor lama IM3, baik prabayar maupun pascabayar di Gerai KPPTI, Pondok Indah, Roxy, Kota Kasablanka, Mangga Dua, dan Mall Ambassador.
Ia juga memastikan kalau eSIM Indosat bakal segera tersedia secara nasional dan segera diumumkan dalam waktu dekat.
"Produk eSIM tersebut segera tersedia secara nasional dan akan kami informasikan dalam waktu dekat.
Baca Juga: Cara Beli eSIM Indosat dan Daftar Lokasinya
Berita Terkait
-
Cara Beli eSIM Indosat dan Daftar Lokasinya
-
Usai Smartfren, Indosat Kini Juga Punya Produk eSIM
-
Cara Menemukan HP Android yang Hilang, Wah! Ternyata Gampang Banget
-
6 Game Android Terbaik tapi Tak Ada di PlayStore, Ada One Piece
-
Tak Bisa Bersaing di Pasar Smartphone Indonesia, Lima Merek HP ini Milih Hengkang
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
-
Harga Emas Turun Empat Hari Beruntun! Galeri 24 dan UBS Hanya 2,3 Jutaan
-
Jeje Koar-koar dan Bicara Omong Kosong, Eliano Reijnders Akhirnya Buka Suara
-
Saham TOBA Milik Opung Luhut Kebakaran, Aksi Jual Investor Marak
Terkini
-
Review iPhone 17 yang Sudah Masuk Indonesia, Ada Tipe Apa Saja?
-
Spesifikasi iPhone 14 hingga 12: Masih Layak Dibeli Bahkan Setelah Peluncuran iPhone 17
-
Terungkap! 66 Persen Orang Dewasa di Indonesia Jadi Korban Scam, Kerugian Setahun Rp 49 Triliun
-
Batam Kini Punya Fasilitas Data Center Super Cepat untuk Bisnis Modern
-
Tablet Xiaomi Redmi Pad 2 Pro Masuk Indonesia 7 November, Intip Bocoran Spesifikasinya
-
19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 31 Oktober 2025, Banjir Pemain OVR 111-113 dan Gems Gratis
-
Nothing CMF Watch 3 Pro dan CMF Headphone Pro Resmi Masuk Indonesia, Ini Harganya
-
Intip Keunggulan Redmi 15: HP Murah Xiaomi Punya Baterai 7.000 mAh
-
Lazada Siapkan 5 Teknologi AI Sekaligus Jelang Harbolnas 11.11, Secanggih Apa?
-
Update Harga Xiaomi TV A 32, Ketahui Kelebihan dan Kekurangan Smart TV Rp1 Jutaan Ini