Suara.com - PT Denka Pratama Indonesia distributor produk elektronik resmi membawa gimbal kamera terbaru dari Moza ke Indonesia.
Moza AirCross S gimbal stabilizier yang dapat digunakan dengan 3 perangkat secara bersamaan, kamera, handphone, dan action camera.
Memiliki desain yang compact serta ringan (750g) membuatnya mudah untuk dibawa dan digunakan dalam membuat video.
Keunggulan dari Moza AirCross S adalah sudah dilengkapi dengan 2x motor brushless yang menghasilkan stabilisasi maksimal dibandingkan dengan produk serupa.
Gimbal yang tahan berat efektif hingga 1,8 Kg membuatnya dapat digunakan pada kamera DSLR yang rata-rata beratnya hanya 0,5-1 Kg.
Spesifikasi dan Fitur Moza AirCross S
Moza AirCross S Dibekali dengan baterai 1000mAh membuatnya dapat bertahan 10 jam pemakaian dengan 11.1 Volt, hanya butuh 1 jam untuk waktu charge.
Gimbal dengan 2 sumbu stabilizier yang sudah dilengkapi teknologi Gyroscope 3K membuat gerakan terlihat halus tanpa goyang.
Alat ini pun kompatibel digunakan pada kamera DSLR & miroless, serta GoPro, Smartphone, dan tablet dengan menambahkan adapter.
Mudah digunakan, dengan hanya sekali tekan tombol “rekam” tanpa pengaturan atau tombol yang banyak sehingga memudahkan untuk dioperasikan. Dan fitur unggulan pada Moza AirCross S dapat merekam Timelapse, Inception mode, dan Dolly Zoom.
“Memulai awal tahun, Denka berkomitmen untuk terus menghadirkan produk-produk elektronik terbaik ke tanah air agar para konten kreator atau tim produksi dalam mengambil foto maupun video bisa menggunakan perangkat terbaik yang bisa mereka gunakan," ujar Endra, Chief Marketing Office PT. Denka Pratama Indonesia.
Moza AirCross S sudah dapat dipesan melalui e-commerce dan dealer resmi Denka Pratama Indonesia pada 09 Januari 2023, dengan harga Rp 3.999.000 dan memiliki garansi resmi 1 tahun dari Denka Pratama.
Berita Terkait
-
Elon Musk Janjikan Konten Kreator Twitter Bisa Hasilkan Uang seperti YouTube
-
Suka Pakai Batik, Demotivator dan Konten Kreator Semakin Di Devan Luncurkan Koleksi Batik Unik
-
Hollyland Lark C1 dan M1 Dirilis ke Indonesia, Mikrofon Nirkabel Harga Rp 2 Jutaan
-
Tips Bikin Konten Menarik di Media Sosial, Jadikan Ruang Kreasi Positif
-
Meta Izinkan Konten Kreator Jual NFT di Instagram
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Bola Emas Misterius di Dasar Laut Alaska, Bikin Bingung Para Ilmuwan
-
Wikipedia hingga ChatGPT Terancam "Kiamat Internet", Koalisi Damai Desak Komdigi Cabut Aturan PSE
-
vivo X300 Series Resmi di Indonesia: Kamera Gahar, Baterai Monster, Mulai Rp 14 Jutaan
-
5 Tablet Dual OS Spek Kencang, Bikin Kuliah dan Kerja Makin Naik Performa
-
Solusi Cerdas Ini Diklaim Mampu Genjot Penjualan Hingga 50 Persen
-
27 Kode Redeem FF 21 November 2025, Flower of Love dan Skin FFWS Gratis
-
Telkomsel MAXStream Studios Gebrak JAFF 2025, Hadirkan Program Secinta Itu Sama Indonesia
-
23 Kode Redeem FC Mobile 21 November 2025, Panduan Event Glorious Eras & UEFA PrimeTime
-
6 Smartwatch dengan GPS Paling Murah untuk Pencinta Aktivitas Outdoor
-
5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan