Suara.com - Di tengah gosip panas antara dirinya dan Celine Evangelista, ajudan Prabowo Subianto, Mayor Teddy justru ketahuan berlangganan konten eksklusif Ria Ricis di Instagram.
Hal ini diungkap oleh netizen dalam unggahan TikTok di akun @harrisricis5 beberapa waktu lalu. Dalam unggahan tersebut, netizen mengunggah bukti jika Mayor Teddy dan Ria Ricis saling follow Instagram.
Nampak dalam screenshot unggahan ini, akun Instagram Mayor Teddy @tedsky89 terlihat mengikuti akun milik content creator, Ria Ricis @riaricis1795.
Tidak hanya itu, dalam screenshot yang diunggah ini nampak juga bahwa mayor bernama lengkap Teddy Indra Wijaya berlangganan konten eksklusif Ria Ricis di Instagram.
"@tedsky89 berlangganan @riaricis1795" tulis notifikasi yang muncul di laman Instagram.
Konten eksklusif di Instagram rupanya ditujukan khusus untuk pengguna yang sudah melakukan subscribe dengan membayar biaya langganan. Konten ini tersedia di akun Instagram masing-masing dengan harga beragam.
Melihat hal ini, netizen lalu meninggalkan berbagai komentar di kolom balasan unggahan mengenai Mayor Teddy yang ketahuan langganan konten eksklusif Ria Ricis di Instagram ini.
"Gak kebayang story Ricis dilihat Mayor Teddy" balas netizen.
"Yang diisukan Celine, yang deket sama Mayor Teddy Ricis" komentar akun lainnya.
"Mayor Teddy suka spek seperti Ria Ricis kah?" ungkap netizen.
"Tutor dong Bu Icis" tulis akun lainnya.
Sebelumnya, ajudan Prabowo Subianto, Mayor Teddy disebut-sebut menjalin hubungan spesial dengan Celine Evangelista. Ajudan tampan ini menjadi viral selama masa Pemilu 2024 hingga menjadi idola banyak gadis.
Berita Terkait
-
Langsung Berhijab, Celine Evangelista Siap Mualaf Demi Mayor Teddy? Gus Miftah Kasih Bocoran
-
Natasha Rizky Beri Dukungan pada Ria Ricis Usai Sidang Cerai Perdana
-
Mendadak Viral Jadi Idola Kaum Hawa, Reaksi Mayor Teddy Terbongkar
-
Kena Semprot Mayor Teddy di Panggung, Marshel Widianto Auto Langsung Kena Mental
-
Potret Teuku Ryan Usai Jalani Sidang Mediasi Perceraian, Warganet Salfok Tangannya Pegang Tasbih Milik Ria Ricis
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Samsung Galaxy A57 5G Lolos Sertifikasi: Pakai Chip Anyar Exynos dan RAM 12 GB
-
Snapdragon 8 Elite Gen 6 Pro Diprediksi Bawa Performa Kencang, Clock Speed 5,5 GHz
-
Fantastis, Segini Hadiah Aurora PH usai Juara M7 World Championship 2026
-
58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 26 Januari: Raih Skin Gojo, Banner Jujutsu, dan Diamond
-
Turki Jadi Tuan Rumah MLBB M8 World Championship, Wild Card di Thailand
-
Film Super Mario Galaxy Rilis Lebih Cepat, Trailer Baru Ungkap Kehadiran Yoshi
-
Profil Aurora Light: 'Bro Cahyo' Menyala, Eks Pemain MPL ID Jadi Finals MVP M7 Mobile Legends
-
iQOO 15 Ultra Resmi Meluncur 4 Februari, Bawa Performa Gahar Kelas Monster
-
Harga Diprediksi Lebih Miring, Oppo Find X9s Bakal Bawa Dua Sensor 200 MP
-
Waspada Penjahat Siber Menyebar File Berbahaya Menyamar Sebagai E-Book PDF