Suara.com - Setiap akun media sosial memiliki link atau tautan unik yang bisa dibagikan agar orang lain dapat terhubung dengan pengguna. Hal serupa juga dapat diterapkan di WhatsApp dengan membuat tautan profil WhatsApp.
Gunakan tautan profil untuk membagikan nomor akun WhatsApp pengguna kepada orang lain. Ketika penerima membuka tautan profil, orang tersebut akan langsung terhubung dengan pengguna di WhatsApp.
Berikut ini lima cara untuk membuat dan membagikan tautan profil WhatsApp:
1. Bagikan nomor telepon secara langsung
Akun WhatsApp tidak memiliki nama pengguna. Oleh karena itu, nomor telepon bertindak sebagai nama pengguna atau ID unik. Jika pengguna ingin terhubung dengan seseorang di WhatsApp, pengguna dapat membagikan nomor telepon dengan orang tersebut.
Biasanya, orang lain perlu menyimpan nomor telepon pengguna ke kontaknya sebelum mengirim pesan kepada pengguna, lalu buka aplikasi WhatsApp, ketuk tombol obrolan baru, dan temukan kontak pengguna. Namun, orang tersebut juga dapat mengirimi pengguna pesan tanpa menyimpan nomor teleponnya.
2. Buka tautan WhatsApp secara manual
WhatsApp memungkinkan pengguna membuat tautan unik untuk nomor telepon. Ini dimungkinkan menggunakan fitur Click-to-chat untuk mengobrol di WhatsApp.
Tautan unik tersebut adalah tautan profil WhatsApp pengguna dan pengguna harus membagikannya kepada orang lain sebelum orang itu dapat menghubungi pengguna.
Baca Juga: Makin Mirip Instagram, WhatsApp Uji Coba Fitur Mention di Status
Untuk membuat tautan profil pengguna, gunakan template https://wa.me/NomorWhatsApp, dengan bagian "NomorWhatsApp" diganti dengan nomor telepon pengguna dalam format internasional.
3. Buat tautan WhatsApp online
Jika pengguna tidak yakin untuk membuat tautan profil WhatsApp seperti yang ditunjukkan di atas, pengguna bisa membuat tautan WhatsApp online menggunakan alat pihak ketiga.
Cukup masukkan kode negara dan nomor telepon pengguna dan alat tersebut akan membuat tautan profil WhatsApp dalam hitungan detik. Pengguna juga dapat menambahkan pesan yang akan dilihat orang lain ketika pengguna menghubungi mereka.
Salah satu alat yang dapat digunakan adalah create.wa.link di browser. Cukup pilih negara dan masukkan nomor telepon pengguna. Alat akan menghasilkan tautan WhatsApp yang dapat disalin dan dibagikan.
4. Buat tautan pendek di WhatsApp Business
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Terjemahan Langsung di AirPods Masuk ke Uni Eropa, Kapan Giliran Indonesia?
-
Review Realme 15T 5G: Desain BIkin Pangling, Punya Baterai Jumbo 7.000 mAh
-
5 HP Murah Memori Besar 256 GB, Harga Cuma Rp1 Jutaan
-
5 HP Rp 2 Jutaan Kamera Terbaik, Hasil Jepretan Jernih Cocok Buat Influencer
-
Gubernurnya Tertangkap KPK, Riau Masuk Provinsi Terkorup di Indonesia
-
Moto G67 Power Muncul di Toko Online: Bawa Baterai 7.000 mAh dan Snapdragon 7s Gen 2
-
Tips Bikin PIN ATM Agar Tidak Mudah Ditebak, Kombinasi Kuat, dan Aman dari Pembobolan
-
iQOO Z10R vs Realme 15T: Harga Mepet, Mending Mana Buat Gamer?
-
24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
-
24 Kode Redeem FF Hari Ini 4 November: Dapatkan Bundle Flame Arena & Evo Gun Gratis!