Suara.com - MDI Ventures bersama Telkom Indonesia kembali menghadirkan acara tahunan “Next Billion Ecosystem Festival” atau Nex-BE Fest2024.
Tahun ke-5 ajang ini menjadi inisiatif strategis untuk menjembatani kolaborasi antara dengan jajaran korporasi di ranah BUMN dan menggali potensi sinergi bisnis baru.startup portofolio unit bisnis Telkom Group.
Nex-BE Fest 2024 mempertemukan lebib dari 50 startup portofolio MDI Ventures dengan lebih dari 50 perusahaan BUMN dan entitas Telkom Group untuk dapat saling mengeksplorasi potensi dan kolaborasi bisnis.
Diperkirakan, tahun ini acaraNex-BE Fest berperan mendukung kemitraan bisnis antara Startup dan ekosistem BUMN untuk menghasilkan nilai sinergi sebesar Rp4 triliun.
Acara ini didukung oleh CloudMile, Google Cloud, BTN, dan Telkomsigma.
Business matchmaking adalah agenda utamanya, dimana para startup peserta dapat mempresentasikan solusi digital yang dimiliki guna memenuhi kebutuhan BUMN sekaligus mengeksplorasi potensi kolaborasi yang lebih luas.
Gelaran ini juga terdapat tujuh MoU antara startup dan BUMN sebagai sinergi baru yang tercipta dalam sektor digitalisasi.
Juga terdapat sesi penghargaan bagi startup dan enterprise yang mampu menghasilkan pertumbuhan dan nilai sinergi tertinggi yang berdampak nyata terhadap ekosistem digital nasional.
“Dengan kolaborasi strategisantara pemerintah, startup, dan BUMN, kami berupaya memastikan bahwa ekonomi digital tidak hanya menjadi pendorong pertumbuhan ekonomi, tetapi juga membuka peluang yang merata, mengurangi kesenjangan digital," kata Wakil Menteri Komunikasi dan Digital, Nezar Patria, Jakarta, Kamis (5/12/2024).
Baca Juga: Tes Minat dan Bakat Perlu, 87 Persen Mahasiswa di Indonesia Salah Jurusan
Para startup juga turut mengikuti Nex-PERTINSIGHT, sebuah sesi workshop tematik, dengan menghadirkan sesi-sesi lokakarya dan materi praktis.
Hal yang dibaha seputar legal, technology, hingga nance, yang bertujuan untuk memberikan pembelajarandan insight kepada portfolio startup sehingga semakin siap bersinergi dan berkolaborasi dengan entitas BUMN.
“Kami melihat Nex-BE Fest sebagai salah satu inisiatif strategis yang dapat membuka berbagai peluang baru untuk mendorong kolaborasi yang lebih luas dan menghubungkan inovasi-inovasi yang dihadirkan startup dengan BUMN," ungkap Direktur DigitalBusiness Telkom Indonesia, Bapak Fajrin Rasyid.
Momen ini juga dijadikan Telkom dan MDI Ventures meluncurkan Impact Report 2024 bertajuk "Empowering Progressfor Greater Impact".
Impact Report tersebut merupakan laporan tahunan yang memaparkan dampak nyata yang dihasilkan oleh startup portofolio MDI di berbagai bidang.
“Peluncuran Impact Report 2024 diharapkan menjadi titik balik penting dalam menunjukkan bagaimana bisnis dan teknologi dapat menjadi kekuatan untuk perubahan positif serta adanya peningkatan pemahaman publik tentang dampak sosial dan lingkungan dari inovasi teknologi,” kata CEO MDI Ventures, Donald Wihardja.
Berita Terkait
-
Telkom Siapkan Talenta Digital melalui Program Google Career Certificate
-
Perhotelan Bali Gunakan Sistem Pembayaran Digital Finpay Link, Finnet dan CIMB Niaga Kolaborasi Berikan Dukungan
-
Telkom Raih Penghargaan Internasional GSMA M360 Digital Nations Awards 2024
-
Telkom Menang Golden World Award 2024, Penghargaan dari International Public Relations Association
-
2024 Jadi Tahun Kelima Penyelenggaraan Innovillage, Telkom Buka Kesempatan Bagi Para Mahasiswa Berjiwa Sosial Tinggi
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Wi-Fi 8 Segera Tiba, MediaTek Filogic 8000 Janjikan Koneksi AI Lebih Stabil
-
Cara Klaim Kode Redeem TheoTown Terbaru untuk Dapat Berbagai Hadiah
-
Cara Cek FUP IndiHome Terbaru, Mudah Lewat Aplikasi dan SMS
-
Profil Aurora Gaming PH, Penantang Alter Ego di Grand Final M7 Mobile Legends
-
5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Rp2 Jutaan yang Tampak Mewah
-
10 Link Twibbon Hari Gizi Nasional 2026 Berbagai Model dan Cara Menggunakannya
-
5 Tablet Dual OS Termurah untuk Pekerja, Produktivitas dan Hiburan Lancar Jaya
-
6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
-
Jadwal Grand Final M7 AE vs RORA, Siapa yang Angkat Piala? Ini Prediksi Alter Ego vs Aurora PH
-
Cara Menghapus Halaman Kosong di Microsoft Word dengan Cepat dan Mudah