Suara.com - EA Sports membawa sejumlah kode redeem untuk player FC Mobile bersama sejumlah hadiah menariknya. Hadir bersama dengan event Team of the Season (TOTS), ini 13 kode redeem FC Mobile terbaru 10 Juni 2025.
Developer game tersebut memastikan pemain berkesempatan untuk TOTS Player dengan OVR 100–109 yang menjadi incaran banyak orang.
Kode redeem ini hanya berlaku dalam waktu terbatas dan memiliki kuota klaim tertentu. Jadi, kalau tidak mau kehabisan, segera tukarkan sebelum kedaluwarsa.
Hadiah Spesial: TOTS Player OVR 100–109
Kode redeem kali ini hadir bersamaan dengan event Team of the Season (TOTS), yang menampilkan para pemain terbaik dari musim ini.
Pemain dengan rating setinggi ini tergolong langka dan sangat diandalkan dalam mode seperti Division Rivals, Liga Turnamen, hingga PvP.
Pemain TOTS dengan OVR 100–109 ini hadir dengan kemampuan luar biasa yang membuatnya sangat diandalkan dalam berbagai mode permainan.
Mereka memiliki kecepatan di atas 110, kemampuan passing dan dribbling kelas elite, serta Skill Moves bintang 5 yang membuat pergerakan mereka lebih lincah dan sulit ditebak lawan.
Tak hanya itu, pemain-pemain ini juga menempati posisi unggulan seperti gelandang tengah (CM), gelandang serang (CAM), striker (ST), hingga bek tengah (CB), yang membuat mereka fleksibel untuk memperkuat berbagai lini.
Baca Juga: 39 Kode Redeem MLBB Terbaru 9 Juni: Klaim Emote, Skin Gratis, dan Hadiah Menarik
Ditambah lagi, desain kartu eksklusif dan skill boost spesial yang dimilikinya menjadikan mereka salah satu aset premium di FC Mobile.
Semua ini merupakan bagian dari event Team of the Season (TOTS), salah satu event terbesar dan paling ditunggu di FC Mobile setiap tahunnya.
Dalam event ini, EA Sports menghadirkan deretan pemain terbaik dari musim kompetisi terbaru, berdasarkan performa mereka di dunia nyata.
Pemain-pemain tersebut berasal dari berbagai liga top dunia seperti Premier League, La Liga, Serie A, Bundesliga, Ligue 1, hingga tim nasional.
Event TOTS biasanya berlangsung dalam beberapa fase, dimulai dari liga tertentu hingga puncaknya di event Ultimate TOTS (UTOTS), di mana pemain-pemain dengan rating tertinggi dan statistik paling luar biasa dirilis.
Cara Menukar Kode Redeem FC Mobile
Berita Terkait
-
5 Kode Redeem FF Terbaru 10 Juni 2025 Spesial Event Toko Kelontong, Klaim Diskon 90 Persen
-
11 Kode Redeem MLBB Hari Ini 10 Juni 2025, Update Daftar Terbaru Klaim Hadiahnya
-
12 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 10 Juni 2025, Klaim Dapatkan Pemain OVR 100+
-
6 Kode Redeem FF Hari Ini 10 Juni 2025, Klaim Dapatkan Semua Hadiahnya
-
41 Kode Redeem FF Max Terbaru 9 Juni: Klaim Outfit Kece dan Diamond
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 7 Sabun Muka Mengandung Kolagen untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Tetap Kencang
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
Pilihan
-
Polemik RS dr AK Gani 7 Lantai di BKB, Ahli Cagar Budaya: Pembangunan Bisa Saja Dihentikan
-
KGPH Mangkubumi Akui Minta Maaf ke Tedjowulan Soal Pengukuhan PB XIV Sebelum 40 Hari
-
Haruskan Kasus Tumbler Hilang Berakhir dengan Pemecatan Pegawai?
-
BRI Sabet Penghargaan Bergengsi di BI Awards 2025
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
Terkini
-
4 Cara Daftar Email Gmail Tanpa Nomor HP, Mudah dan Anti Ribet
-
Bocoran iPad Mini Gen 8: Hadir Tahun Depan, Pakai Layar OLED
-
25 Kode Redeem FF Terbaru 28 November 2025, Ada Skin Premium dan Emote Moonwalk Gratis
-
5 Smartwatch untuk Anak SD yang Bisa Telepon dan Lacak Lokasi, Mulai Rp100 Ribuan!
-
15 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 28 November 2025, Klaim Hadiah Gratis Black Friday!
-
4 HP Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Harga di Bawah 2 Juta
-
7 Aplikasi Penguat Sinyal WiFi Gratis di HP, Jaringan Jadi Lancar dan Stabil
-
Wobble Jadi Merek Anyar Android, HP Pertamanya Pakai Dimensity 7400
-
Prediksi Konfigurasi Memori dan Harga Oppo A6x 5G, Andalkan Chip Dimensity
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB dengan Baterai Jumbo, Mulai 1 Jutaan Tak Kenal Low Batt!