Performa ponsel ini didukung chipset Dimensity 6100+, cukup mumpuni untuk aktivitas harian. Harga sekitar Rp2,8 juta membuat Galaxy A15 5G menarik bagi pengguna yang menginginkan kamera stabil di segmen terjangkau.
5. Vivo Y36
Vivo Y36 membawa kamera 50 MP dengan dukungan algoritma pemrosesan gambar khas Vivo yang fokus pada detail wajah dan warna kulit. Cocok untuk Anda yang sering memotret orang atau membuat konten media sosial.
Dengan layar 6,64 inci beresolusi Full HD+ dan baterai 5.000 mAh, ponsel ini nyaman dipakai seharian. Dibanderol sekitar Rp2,6 juta, Vivo Y36 menyajikan kombinasi desain elegan dan hasil foto yang konsisten.
6. Oppo A79 5G
Oppo A79 5G menawarkan kamera 50 MP dengan fitur AI Portrait yang mampu memisahkan subjek dari latar belakang secara akurat. Mode malamnya cukup efektif dalam mengurangi noise.
Baterai 5.000 mAh dengan fast charging 33W membuatnya praktis digunakan sehari-hari. Dengan harga sekitar Rp2,9 juta, ponsel ini memadukan performa kamera yang solid dengan dukungan jaringan 5G.
7. Tecno Camon 20 Pro
Dikenal fokus pada segmen fotografi, Tecno Camon 20 Pro membekali diri dengan kamera utama 64 MP berteknologi RGBW, yang diklaim mampu menangkap cahaya lebih baik. Cocok untuk pemotretan di kondisi low-light.
Desainnya cukup unik dengan finishing bergaya kulit sintetis, memberi kesan berbeda dibanding pesaingnya. Dengan harga sekitar Rp2,75 juta, HP ini menjadi opsi menarik di daftar rekomendasi HP Rp2 jutaan dengan kamera terbaik Agustus 2025.
Kontributor : Hillary Sekar Pawestri
Baca Juga: 7 Rekomendasi HP Terbaik Buat Nonton Konser di 2025: Fancam Auto Kece!
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Naik!
-
IHSG Berpeluang Menguat Hari Ini, Harga Saham INET dan BUVA Kembali Naik?
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
Terkini
-
Smartfren Perluas Jaringan 4G LTE dan VoLTE di Nusa Tenggara Barat, Dukung Akselerasi Digital Daerah
-
5 Rekomendasi HP Murah yang Bisa Main FC Mobile 26 Anti Ngelag
-
Vivo Y500 Pro Resmi, Bawa Kamera Samsung HP5 200MP dan Baterai 7.000 mAh
-
Football Manager 26 Resmi Meluncur, Pertama Kalinya Ada Liga Sepak Bola Wanita
-
Mengapa Es Mengapung di Air? Ini Penjelasan Ilmiahnya
-
24 Kode Redeem FF 10 November 2025, Jangan Sia-siakan Skin Hero Unik di Hari Pahlawan
-
Blue Protocol: Star Resonance Segera Hadir, Game MMORPG Berlatar Anime
-
Apakah Laptop Bisa Digadaikan di Pegadaian? Ini Syarat dan Cara Lengkapnya
-
15 Kode Redeem FC Mobile 10 November 2025, Banjir Hadiah Gratis hingga Item Pack Acak
-
4 HP Murah Layar AMOLED untuk Driver Ojol, Tetap Cerah di Bawah Sinar Matahari