-
Kode redeem terbaru menghadirkan pemain OVR tinggi, Rank Up, emote, dan ribuan Gems.
-
Event Glorious Eras dan UEFA PrimeTime menawarkan hadiah pemain unggul serta peluang peningkatan OVR gratis.
-
Pemain bisa mengklaim reward melalui berbagai menu in-game dan menukar token atau shards untuk hadiah tambahan.
Acara Era Kejayaan bakal berlangsung hingga 30 hari ke depan.
Glorious Eras bakal terdiri dari empat Chapter yaitu Liverpool, Real Madrid, Bayern Munchen, dan Juventus.
Week 1 atau Minggu pertama bakal bertema Liverpool. Kalian dapat menemukan beberapa pemain Liverpool legendaris dengan OVR 112-115.
Deretan kartu Liverpool Glorious Eras mencakup Riise 115, Xabi Alonso 115, Carragher 115, Gerrard 115, Dudek 114, Kuyt 114, Crouch 114, Kewell 113, Kerkez 112, dan masih banyak lagi.
Player bakal diminta untuk mengerjakan Permainan Kemahiran serta Premier League di setiap chapter.
Jika rajin menyelesaikan quest, kalian dijamin memperoleh 100-600 token. Penggemar dapat menukar token dengan hadiah berupa Gems, Rank Up, hingga Kit Liverpool.
Seperti biasa, Glorious Eras juga menghadirkan pemain gratis di Galeri dengan penebusan Shards.
Ratusan Shards dapat diraih melalui penyelesaian chapter, pengerjaan misi harian, hingga gacha paket Gems di Toko.
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 November
Baca Juga: Baru Rilis, ARC Raiders Kalahkan Battlefield 6 Dua Pekan Beruntun di Steam
KKJEDEMOCRATA (1.500 Gems)
FCMGLORIOUS
GLORIOUSCODE (Paket Glorious 106-113 dan Rank Up)
CANTONAISYOURS
BRIGHTDOWN
HAMSIKISYOURS
CONVOCADOS
LINEKERISYOURS
FCMS2025KIT (Jersey FC Summit Indonesia)
TOPSCORERS (Pemain FootyVerse acak)
FCPROFESTHCM25 (Pro Festival Pack, Icon Defining Legacies 105-113)
HAZARDISYOURS
SKIPPER (1.500 Gems)
HOCHIMINHESPORTS
FOOTYVERSE
GRANDEAUDOR (Pack Spesial)
ICON26VIP (Icon 108+)
PARALLELPITCHES (Rank Up 100 dan Pemain 15 Juta Koin)
UCLGEMS2025
FCPROSHANGHAI25 (Item Pack Acak)
26ISLIVE (Pemain Acak 106-110)
BRIGHTLIGHTS (Hadiah Perayaan Diwali, 1500 Gems)
SOCCERSATURDAY (2.000 Gems)
ETOISYOURS (Paket Acak)
CADEAUDOR (Anniversary Pack)
ULTIMATELEAGUEID (1.000 Gems)
Itulah tadi update kode redeem FC Mobile terbaru 20 November 2025, mana pemain Glorious incaran kalian?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Xiaomi Rilis Redmi Soundbar Speaker 2 Pro 2026, Harga Lebih Terjangkau
-
5 Rekomendasi HP Oppo RAM 8 GB Terbaik 2026, Performa Gacor!
-
Oppo Reno 15 Pro Mini Debut: Bodi Mirip iPhone 17, Harga Lebih Murah
-
68 Kode Redeem FF Terbaru 9 Januari: Raih Bundle Nightmare dan Skin Heartrocker
-
Berapa Harga POCO M8 Pro 5G? HP Kelas Menengah Rasa Flagship, tapi Minus Fitur Ini!
-
7 Laptop Gaming di Bawah Rp10 Juta Paling Worth It, Nge-Game Berat Lancar Jaya
-
Huawei MatePad 12 X 2026 Resmi Hadir di Indonesia, Tablet Tipis Rasa PC dengan Desain Ringkas
-
Mantan Sutradara Assassin's Creed: Tim Kecil Bakal Jadi Masa Depan Game AAA
-
31 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 9 Januari: Klaim Shards dan Pemain PL 112-115
-
Honor Magic 8 Pro Meluncur di Pasar Internasional, Apa Bedanya dengan Versi China?