Suara.com - Drama Korea Record of Youth memasuki episode 13 pada Senin (19/10/2020) dan ke-14 di hari Selasa, 20 Oktober 2020.
Record of Youth mengisahkan model bernama Sa Hye Joon (Park Bo Gum) yang kini menjadi aktor terkenal. Ia memiliki pacar bernama Ahn Jeong Ha (Park So Dam) dan sahabat Won Hae Hyo (Byeon Woo Seok).
Kehidupan sang aktor awalnya berjalan mulus, hingga pada episode lalu ia diterpa skandal. Sa Hye Joon digosipkan sebagai penyuka sesama jenis alias homoseksual, menyusul kematian misterius desainer Charlie Jung.
Demi meredam hal itu, mantan kekasih Sa Hye Joon membuat pengakuan bantahan. Dikatakan bahwa model sekaligus aktor itu bukanlah seorang homoseksual.
Video Editor: Fatikha Rizky Asteria N
Komentar
Berita Terkait
-
Sinopsis Love Between Lines, Cinta yang Lahir dari Identitas Palsu
-
Mosul Malam Ini di Trans TV: Potret Brutal dan Otentik Perjuangan Tim SWAT Irak Melawan ISIS
-
The Ambush (Al Kameen): Ketegangan Brutal di Lembah Yaman, Malam Ini di Trans TV
-
Sinopsis Film Sebelum Dijemput Nenek, Cerita Mitos Berbalut Komedi
-
Sinopsis Greenland 2: Migration, Kisah Perjuangan Keluarga Garrity Bertahan Hidup di Bumi yang Kacau
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Doktif Bersyukur Richard Lee Tersangka, Minta Polisi Segera Lakukan Penahanan
-
Kampanye Sekian Tahun, Prabowo Konsisten Fokus pada Swasembada Pangan
-
Singgung Pihak yang Nyinyir, Prabowo: Kita Akan Bekerja dengan Bukti
-
Film Timur: Misi Penyelamatan Sandera di Hutan Papua, Taruhan Nyawa Demi Harga Diri!
-
Strategi KB Bank Mengejar Posisi 10 Bank Terbesar
-
Berhasil Lewati Masa Terberat dalam Hidup, Semangat Baru ODHIV di Tahun 2026
-
Perpustakaan Masuk Mal, Strategi Pemkot Tingkatkan Literasi
-
Bukan Sekadar Rapat Biasa: Prabowo Siap 'Jewer' Menteri jika Kinerja Tak Sesuai Target
-
Ditanya Harapan Tahun Baru, Andre Taulany Ingin Nikah Lagi
-
Cerita Inspiratif - Desa Sumberejo Pacitan