Suara.com - Film Kang Mak garapan rumah produksi Falcon Pictures masih jadi salah satu hiburan favorit pengunjung bioskop. Sampai hari ini, Sabtu (7/9/2024), total penonton Kang Mak sudah mencapai 4,2 juta.
Film Kang Mak From Pee Mak garapan rumah produksi Falcon Pictures masih jadi salah satu film terlaris tahun ini. Tiga minggu setelah dirilis, penonton film ini sudah mencapai 4,2 juta.
"Alhamdulillah, terima kasih para penonton film Indonesia yang sudah ikut tertawa bersama di bioskop hingga hari ini," bunyi keterangan dalam unggahan akun Instagram Falcon Pictures, yang mengabarkan pencapaian film Kang Mak.
Keberhasilan film Kang Mak From Pee Mak menarik minat penonton pun turut disyukuri para pemainnya. Salah satunya seperti Tora Sudiro, yang mengaku heran kenapa Kang Mak bisa menyabet banyak penonton.
"Ya anugerah aja sih, alhamdulillah. Enggak tahu kenapa bisa gitu juga," ucap Tora Sudiro ditemui di acara syukuran film Kang Mak From Pee Mak di kawasan Pejaten, Jakarta Selatan, Sabtu (7/9/2024). Simak video lengkapnya!
Video Editor: E
Berita Terkait
-
Dari Aktor Top ke Sutradara Hebat: Debut Film 'Pangku' Reza Rahadian
-
Raih Piala Citra Pertamanya sebagai Penulis Skenario, Reza Rahadian Bicara Nasib Karier Aktor
-
Akui Bingung, Ringgo Agus Rahman Sempat Merasa Tak Layak Menang Pemeran Utama Pria Terbaik FFI 2025
-
Rilis Teaser, The Hunger Games: Sunrise on the Reaping Tayang November 2026
-
Sinopsis Film India '120 Bahadur', Dibintangi Farhan Akhtar
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Menang Pencipta Lagu Pop Terbaik di AMI Awards, Siprianus Bhuka: Hidup Saya Ikut Tabola Bale!
-
KPK Serahkan Rp883 Miliar Hasil Perkara Investasi Fiktif ke PT Taspen
-
Resmi Jadi Pelatih, Nova Arianto Langsung Bahas Road Map Timnas Indonesia
-
PSSI Ogah Umumkan Identitas 5 Calon Pelatih Timnas Indonesia, Ini Alasannya
-
Breaking News! Nova Arianto Resmi Terpilih Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Konflik Panas Sarwendah - Ruben Onsu, Isu Penagih Utang Sampai Sulit Ketemu Anak
-
Video Letusan Dahsyat Gunung Semeru, Erupsi dan Muntahkan Awan Panas
-
Lagu Tor Monitor Viral di Tiktok, Ecko Show Sebut Terinspirasi dari Kadir
-
Lagu Tor Monitor Viral di Tiktok, Ecko Show Sebut Terinspirasi dari Kadir
-
Momen Raisa Ngibrit Hindari Wartawan di Red Carpet AMI Awards 2025