Suara.com - Kisruh pameran lukisan seniman Yos Suprapto ikut disorot anggota Komisi X DPR RI, Bonnie Triyana. Menurutnya, tidak ada tendensi menyinggung siapa pun lewat lukisan itu.
“Saya sudah coba lihat lukisannya. Kebetulan, Galeri Nasional itu kan mitra kerja kami di Komisi X. Di dalam lukisan itu, nggak disebut kan yang di gambar itu siapa,” ujar politisi PDIP tersebut dalam diskusi publik "Seni Sebagai Medium Kritik Kekuasaan" di kawasan Cikini, Jakarta, Minggu (22/12/2024).
Kalaupun ada yang menafsirkan lukisan tersebut sebagai penggambaran kritik terhadap Joko Widodo (Jokowi), Bonnie Triyana menilai hal itu sudah di luar kuasa sang kreator dan semestinya tidak perlu dipermasalahkan.
“Kalau orang mau menafsirkan itu mirip Jokowi atau siapa, ya itu bebas. Seni adalah ranah penafsiran, setiap orang punya hak menafsirkan,” kata Bonnie Triyana.
Bonnie Triyana juga tidak memandang lukisan Yos Supraprto sebagai karya yang vulgar untuk dipertontonkan ke publik. Perspektif dalam seni sejak dulu dikenal lebih luas dan lebih multi tafsir.
Video Editor: Aris
Berita Terkait
-
'Logikanya dari Mana?' DPR Pertanyakan Nasib Aktivis '98 Jika Soeharto Jadi Pahlawan Nasional
-
Era Patrick Kluivert Resmi Berakhir, Suara dari Parlemen Ingin Shin Tae-yong Kembali
-
Erick Thohir Bongkar Anggaran Kemenpora 'Seret': Cuma Bisa Kirim 120 Atlet ke SEA Games?
-
Warning dari Senayan Buat Erick Thohir: Boleh Rangkap Jabatan, Tapi....
-
Solo Geger! Roblox Kini Resmi Jadi Ekskul Gratis di SMP, Apa Kata DPR?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Pengadilan Agama Buka Suara, Teka-teki Perceraian Jule dan Na Daehoon Terjawab
-
Terkait Kasus Narkoba, Onad Dapat Nasihat Langsung dari Habib Jafar
-
Wakil Wali Kota Bandung Erwin Terseret Korupsi, 7 Jam Diperiksa Sejumlah Barang Disita
-
Bukan Danantara, Ekonom Sebut Pemerintah Siap-siap Talangi Utang Proyek Whoosh
-
Keceplosan, Raffi Ahmad Bongkar Rahasia Gading Marten dan Medina Dina Pacaran
-
'Selamanya' Dendi Nata: Sebuah Pesan Kuat untuk Menghargai Waktu Bersama
-
Ada Kesepakatan yang Ditandatangani, Komedian Bedu dan Istri Resmi Cerai
-
Gugatan Cerai Raisa Andriana Terancam Ditolak Hakim, Ini Alasannya
-
Totalitas Main Padel, Lutut Raffi Ahmad sampai Berdarah
-
Jonatan Christie Kampiun Hylo Open 2025 Usai Gilas Jagoan Denmark