Suara.com - Bang Madun atau yang dikenal dengan nama Nyak Kopsah merasakan dampak yang besar dari review food vlogger. Warung tempat dirinya menjalankan usaha, sepi pengunjung.
Akibatnya, Bang Madun memiliki utang Rp 250 juta yang dipinjam dari bank. Uang tersebut dipergunakan untuk memperbaiki tempat usaha dan membayar gaji karyawan.
"Warung gue hancur-hancuran. Gue pengen memperbaiki, akhirnya gue pinjam ke bank sampai Rp 250 juta," kata Bang Madun ditemui di BSD, Tangerang Selatan pada Rabu (26/3/2025).
Perbaikan ini sebagai bentuk evaluasi Bang Madun terhadap warung yang sempat mendapat kritik dari food vlogger. Hal inilah yang diakui lelaki berdarah Betawi tersebut.
"Nah sekarang gue melihat kekurangan, dimana kekurangan gue, itulah hari ini juga gue akan bangkit kembali. Kalian semua yang bakal melihat keadaan gue yang dulu jelek, insya Allah gue perbaiki lagi," kata Bang Madun. Bang Madun sebenarnya heran, mereka yang memberikan penilaian jelek, apa tidak sadar diri. Bahwa sebenarnya setiap orang memiliki kekurangan.
Berita Terkait
-
Tos Terakhir dan Bubur Sumsum: Selebgram Bang Madun Kenang Ojol Korban Rantis Sebelum Tragedi
-
Bang Madun Punya Bisnis Apa? Rela Bagi-bagi Makanan Buat Massa Demo di Gedung DPR
-
Bang Madun Ikut Demo Buruh: Kami Cuma Minta Kesejahteraan!
-
Bang Madun Goda Massa Aksi Buruh Pakai Riasan Tebal: Mau Bersuara Apa Kondangan?
-
Di Tengah Demo Buruh, Bang Madun Tegaskan Cinta Indonesia, Tapi...
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Mantan Ketua KPK Antasari Azhar Tutup Usia pada 72 Tahun
-
Skandal Sawit Rp45,9 Triliun: DJP Ungkap Kecurangan Ekspor
-
Gubernur Riau Diduga Palak Anak Buah Rp2,25 M, Uangnya Dipakai Pelesiran ke London dan Brasil
-
Muhammadiyah dan Gus Mus Kompak Tolak Soeharto Dapat Gelar Pahlawan Nasional
-
PSTI Desak Erick Thohir Mundur, Nilai Amanah di PSSI Telah Disalahgunakan
-
Lima Kandidat Tolak Latih Timnas, PSSI Kini Lebih Selektif Cari Pelatih Baru
-
Terjaring OTT, Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko Tiba di KPK
-
Jual Beli Jabatan, Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko Terjaring OTT KPK
-
Polda Metro Jaya Tetapkan 8 Tersangka dalam Kasus Ijazah Jokowi
-
NGORBIT: Intip Keseruan di Balik Layar 'Pesugihan Sate Gagak' Bareng Para Bintang!