Suara.com - Aktor Jefri Nichol mendapat dukungan penuh dari kekasihnya, Amira Khan jelang pertandingan tinju ulangnya melawan El Rumi pada bulan depan.
Diketahui, Jefri Nichol dan El Rumi bakal kembali berhadapan di atas ring tinju dalam gelaran Superstar Knockout Vol. 3 pada 9 Agustus mendatang di Jakarta Convention Center, Senayan, Jakarta Pusat.
Tak tanggung-tanggung, aktor 26 tahun tersebut mengungkap bahwa sang pacar bakal memboyong seluruh keluarga besarnya dari Malaysia untuk menyaksikan pertarungannya melawan El Rumi.
Hal ini tentu menjadi bahan bakar Jefri Nichol untuk lebih giat latihan dan mengalahkan El Rumi. "Jujur jadi lebih semangat sih, pacar bilang sekeluarga mau nonton ke Jakarta. Dari KL (Kuala Lumpur) ke sini semua," kata Jefri Nichol saat ditemui di kawasan SCBD, Jakarta Selatan, baru-baru ini.
Video Editor: Tikha
Berita Terkait
-
Jelang Pernikahan, El Rumi dan Syifa Hadju Mulai Buka YouTube Bersama
-
Ikuti Jejak Al Ghazali, El Rumi dan Syifa Hadju Bikin Kanal YouTube Jelang Nikah
-
4 Deretan Artis yang Siap Menikah di 2026, Dari El Rumi hingga Teuku Rassya
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jejak Digital Jule Ngarep Jefri Nichol, Ditulis Beberapa Bulan Jelang Nikah dengan Na Daehoon
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
Terkini
-
Akui Keunikan Fajar Sadboy, Sutradara: Semua Harus Ngertiin Dia!
-
Series 'Keluarga yang Tak Dirindukan' Siap Tayang, Manoj Punjabi Obrak-abrik Imej Para Cast
-
Bukan Cuma Bobby, Ini Tokoh Lain yang Dikaitkan dengan Broken Strings
-
Bukan Sekadar Pertemuan Biasa: Prabowo Minta Langkah Konkret untuk Amankan Bahan Baku Mobil Listrik
-
Syuting Bareng, Arif Brata Akui Kewalahan Hadapi Fajar Sadboy: Capek Kita!
-
Suratnya Dibacakan, Ammar Zoni Ngaku Tulisannya Didikte Pihak Rutan
-
Sorotan Publik Terhadap Kak Seto Akibat Kasus Child Grooming Aurelie Moeremans
-
Marsha Aruan Serukan Pentingnya Usaha dalam Cinta, Keluarga, dan Karier dalam Peran Terbaru
-
Mengupas Film Kuyank, Kisah Manusia Penuntut Ilmu Hitam dan Teror Nyata di Sungai Kalimantan
-
Dilaporkan Kasus Penggelapan Investasi, Rully Ungkap Nasib Rumah Tangga dengan Boiyen