Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono didampingi Ibu Kartika Basuki mengunjungi Rumah Pintar Kofarkor (Ayo Belajar), di Kabupaten, Raja Ampat, Jumat (2/9). Kunjungan tersebut dilakukan usai Menteri Basuki melakukan groundbreaking perumahan PNS, TNI/POLRI dan MBR di Kabupaten Sorong. Rumah pintar tersebut dibangun atas kerja sama antara Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan serta Kementerian PUPR.
Menteri Basuki dalam sambutannya mengungkapkan bahwa, dalam mengelola Rumah pintar ini memang tidak mudah. "Jadi saya berikan apresiasi kepada pengelola Rumah Pintar ini, " terang Basuki.
Dirinya mengakui di Rumah Pintar tersebut sangat rapih dan bersih. "Untuk itu pertahankan kebersihannya dan untuk mempertahankannya siperlukan pendidikan yang keras," ungkapnya.
Dalam kesempatan tersebut, Menteri Basuki menyerahan buku reporter cilik dengan judul " Pemimpin Masa Depan". Penyerahan tersebut secara simbolis diberikan kepada 4 Sekolah Dasar (SD) serta Rumah pintar.
Rumah pintar yang menempati lahan seluas 600 hektar tersebut diresmikan seiring dengan digelarnya event Sail Raja Ampat Tahun 2014 lalu.
Sementara itu Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Raja Ampat Marta Saradi dalam laporannya menjelaskan, bahwa Rumah Pintar Korfakor artinya dalam bahasa daerah disini adalah Ayo Belajar. "ungkapan yang sifatnya mengajak untuk belajar,"tuturnya.
Rumah pintar tersebut memiliki fasilitas lengkap yang dapat diakses oleh masyarakat di Raja Ampat dimana Rumah pintar ini terdiri dari sentra baca, sentra panggung, sentra audio video, sentra komputer dan sentra kriya. Sentra baca di Rumah Pintar Kofarkor dilengkapi dengan 5.000 eksemplar buku serta terdapat 5 orang sebagai pengelolanya.
Berita Terkait
-
Pembebasan Lahan Tol Pejagan-Pemalang akan Rampung November 2016
-
Skema KPBU Atasi Keterbatasan Pembiayaan APBN Untuk Infrastruktur
-
Menteri Basuki Groundbreaking Pembangunan Perumahan Green Sorong
-
Pola Hunian Berimbang 123 Mau Diterapkan di Kota Baru Publik Maja
-
Pembangunan Dam Sabo Kali Putih Ditargetkan Rampung Akhir 2017
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Kenapa Proyek Jalan Trans Halmahera Disebut Hanya Untungkan Korporasi Tambang?
-
Bertemu Wapres Gibran, Komite Otsus Papua Minta Tambahan Anggaran Hingga Dana BLT Langsung ke Rakyat
-
Sambut Bryan Adams Live in Jakarta 2026, BRI Sediakan Tiket Eksklusif Lewat BRImo
-
Proyek Waste to Energy Jangan Hanya Akal-akalan dan Timbulkan Masalah Baru
-
Geger Fraud Rp30 Miliar di Maybank Hingga Nasabah Meninggal Dunia, OJK: Kejadian Serius!
-
Laba PT Timah Anjlok 33 Persen di Kuartal III 2025
-
Kala Purbaya Ingin Rakyat Kaya
-
Didesak Pensiun, Ini Daftar 20 PLTU Paling Berbahaya di Indonesia
-
IHSG Berakhir Merosot Dipicu Aksi Jual Bersih Asing
-
Riset: Penundaan Suntik Mati PLTU Justru Bahayakan 156 Ribu Jiwa dan Rugikan Negara Rp 1,822 T