Suara.com - Menteri Badan Usaha Milik Negara Rini Soemarno dikabarkan menunjuk mantan Kepala Badan Narkotika Nasional Budi Waseso (Buwas) sebagai Direktur Utama (Dirut) Perum Bulog.
Ketika kabar tersebut dikonfirmasi, Sekretaris Kementerian BUMN Imam Apriyanto Putro saat ditemui awak media setelah acara HUT kemneterian BUMN ke-20, tak mau menanggapi isu tersebut.
"Aku nggak mau ngomongin direksi. Ini acara ulang tahun. Tolong ya. Kalau (ditanya soal) ulang tahu oke. Kalau organisasi aku nggak mau ngomong, Pak Deputi sudah menyampaikan semuanya," ujar Imam di halaman Gedung Taspen, Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta, Minggu (22/4/2018).
Saat ditanya pertimbangan Rini menunjuk Buwas sebagai Dirut Perum Bulog, Imam lagi-lagi tidak mau menjawab. Dia beralasan tidak ingin membicarakan orang lain.
"Aku nggak mau ngomong organisasi, dan nggak mau omongin orang. Aku nggak mau ngomongon bener atau nggak," katanya lagi.
Diketahui, saat ini Direktur Utama Bulog masih dijabat oleh Djarot Kusumayakti.
Berita Terkait
Terpopuler
- Operasi Zebra 2025 di Sumut Dimulai Besok, Ini Daftar Pelanggaran yang Disasar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Mobil Keluarga Bekas Paling Dicari 2025, Murah dengan Performa Mumpuni
- 5 Mobil Sedan Bekas Pajak Murah dan Irit BBM untuk Mahasiswa
- 5 Rekomendasi Smartwatch Selain Apple yang Bisa QRIS MyBCA
Pilihan
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik untuk Gamer dan Multitasker Berat
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
RKUHAP Resmi Jadi UU: Ini Daftar Pasal Kontroversial yang Diprotes Publik
-
Permintaan Pertamax Turbo Meningkat, Pertamina Lakukan Impor
Terkini
-
Hampir Rampung, Ini Kelebihan Kilang Minyak Balikpapan yang dikelola Pertamina
-
Buruh Tolak Kenaikan Upah 3,5 Persen: Masak Naiknya Cuma Rp80 Ribu
-
Aksi Jatuh Bareng: Rupiah dan Mata Uang Asia Kompak Terkoreksi
-
Jamkrindo Catatkan Laba Sebelum Pajak Rp 1,28 Triliun Hingga Oktober 2025
-
Sumbang PDB 61 Persen, UMKM RI Harus Naik Kelas
-
Kementerian UMKM Buka-bukaan Harga Satu Balpres Baju Thrifting
-
Serahkan Rp 6 Triliun ke BSN, BTN Akan Terbitkan Obligasi Untuk Tambah Modal
-
Perusahaan BUMN dan Badan Negara Lakukan Pemborosan Anggaran Berjamaah, Totalnya Rp43 T
-
Tembus 2 Juta Pengguna, Tring! by Pegadaian Bukti Komitmen Digitalisasi Emas dan Inklusi Finansial
-
BCA Hadirkan Festival STEM di Sorong untuk Dorong Kreativitas Siswa dan Unggul Berdaya Saing