Suara.com - Kamar mandi merupakan bagian yang penting dari suatu rumah meskipun keberadaannya seringkali di belakang atau pojok rumah. Faktanya dalam satu hari setiap orang rata-rata ke kamar mandi bisa lebih dari 4 kali dalam sehari.
Aktivitas yang biasa dilakukan mulai dari mandi atau berendam, buang air, mencuci muka, menyikat gigi, merias diri bahkan ada juga yang mendapatkan ide briliannya di kamar mandi.
Supaya aktivitas dalam kamar mandi semakin nyaman maka penting bagi Anda untuk memastikan bahwa kamar mandi tidak bocor dan rembes dengan tips berikut ini.
Menjaga kebersihan kamar mandi
Kamar mandi yang kotor akan menjadi sumber penyakit, jangan biarkan kuman dan bakteri bersarang di sana. Bersihkan kamar mandi hingga ke celah-celah keramik dan gunakan juga cairan pembersih yang tidak terlalu keras agar tidak merusak bagian kamar mandi.
Selain itu, perhatikan juga sirkulasi udara agar kamar mandi tidak lembab. Periksa bagian kamar mandi secara berkala. Bila menemukan adanya bagian kamar mandi yang retak, pecah ataupun karat segera tangani mulai dari peralatan sederhana yang ada di rumah hingga minta bantuan pada ahlinya.
Permasalahan kecil tersebut bisa menjadi bencana bila dibiarkan secara terus-menerus. Contohnya seperti kamar mandi di lantai dua yang rembes hingga ke ruang di lantai bawah, membuat lembab ruangan di sekitarnya dan menimbulkan noda bekas rembes.
Gunakan pelapis anti bocor
Pelapis anti bocor memang lebih dikenal diaplikasikan di atap dan dinding luar rumah untuk mengantisipasi bocor dan rembes karena hujan.
Baca Juga: Kamar Mandi Rumdin Walkot Blitar Telan Dana Rp 80 Juta, Ini Kata Ketua DPRD
Namun, untuk kamar mandi dan area basah lainnya, bahan pelapis anti bocor yang lebih cocok adalah pelapis anti bocor berbahan semen seperti Aquagard. Aquagard merupakan produk dari Aquaproof yang diformulasikan khusus terdiri dari dua komponen yakni komponen bubuk dengan bahan dasar campuran semen dan komponen cair dengan bahan dasar emulsi polimer sintetis.
Aquagard dengan teknologi ‘flexible cementitious’ sangat cocok diaplikasikan di area kamar mandi karena kedap air, fleksibel, daya lekat tinggi, tahan lama dan kuat.
Pengaplikasian Aquagard sebaiknya dilakukan sejak pertama kali membangun rumah, namun apabila sudah terlanjur mengalami masalah rembes dan bocor tetap dapat mengaplikasikan waterproofing sesuai langkah pengerjaan solusi kamar mandi berikut ini.
1. Pelapisan primer (Super Cement + semen)
Campuran Super Cement dan semen merupakan kombinasi yang tepat sebagai primer. Selain berfungsi menutup pori-pori pada plasteran, campuran tersebut juga dapat meningkatkan daya lekat ke substrat dan mengikat partikel kecil yang masih tertinggal.
Cara penggunaan:
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Harga Emas Antam Tiba-tiba Naik Jadi Rp 2.287.000 per Gram, Meski Emas Dunia Turun
-
Kadin Bakal Kawal Target Ambisius Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen Prabowo
-
Emiten Milik Grup Bakrie-Salim dan Prajogo Pangestu, BRMS-BREN Resmi Menghuni Indeks MSCI
-
Pengusaha Sebut 3 Sektor yang Bisa Jadi Andalan Ekonomi RI di Masa Depan
-
Pakar Sebut 2 Kunci Utama untuk Pemerintah Bisa Capai Swasembada Energi
-
Ekonomi RI Tumbuh 5,12 Persen, BI: Konsumsi Rumah Tangga Makin Bergairah
-
Meski Kinerja Ekspor Moncer, Industri Hasil Tembakau Dapat Tantangan dari Rokok Ilegal
-
Pengusaha Ungkap Ternyata Ada Industri yang Sulit Rekrut Tenaga Kerja RI
-
Harga Emas Turun Lagi: Galeri 24 dan UBS Kompak Melemah di Pegadaian
-
PANI Laporkan Proyek Ambisius Berkapasitas 104 Ribu Orang