Suara.com - Keanu Reeves dikonfirmasi kembali membintangi sekuel film legendaris Marvel 'Constantine'. Berita ini tentu jadi kabar baik bagi penggemar DC di seluruh dunia.
Melansir dari Deadline, Reeves akan kembali dalam film yang juga sama-sama digarap oleh sutradara Francis Lawrence dan produser Akiva Goldsman tersebut. Film ini juga diproduksi oleh J.J. Abrams dan Hannah Minghella.
Meski kabar ini sudah jadi sorotan. Hingga kini, belum ada kabar terkait apakah aktor lain seperti Rachel Weisz, Shia LaBeouf atau Djimon Hounsou juga akan kembali.
Keanu Reeves sendiri menyambut baik peran utamanya sebagai John Konstantin dalam film tersebut. Pada 2021 silam, ia bahkan mengaku sangat ingin untuk kembali memerankan 'sang anak terkutuk' John Konstantin.
Dalam serialnya, Matt Ryan telah memainkan karakter tersebut baik dalam aksi langsung (serial Constantine NBC, DC's Legends of Tomorrow) dan animasi (Justice League Dark).
Sementara, Jenna Coleman juga memainkan Constantine di dalam serial The Sandman Netflix.
Meski demikian, tidak sedikit pula kritikus yang mengkhawatirkan sekuel dari Constantine atau Constantine 2 justru 'menghancurkan' film pertamanya yang sangat epik dan layak menjadi salah satu film terbaik di masanya.
Patut dinantikan, apakah Constantine 2 mampu menyaingi atau bahkan mengalahkan film pertamanya.
Baca Juga: 5 Fakta Menarik John Wick 4, Kelanjutan Aksi Keanu Reeves Segera Tayang 2023
Berita Terkait
-
Film Constantine 2 Segera Dirilis, Keanu Reeves masih Dimainkan?
-
Keanu Reeves Kembali Jadi Bintang Utama di Sekuel Film Constantine
-
Keanu Reeves Kembali Jadi Antihero Pemburu Hantu di Film Constantine 2
-
Keanu Reeves Bakal Hadapi Dokter Jagal di 'The Devil in White City'
-
5 Fakta Menarik John Wick 4, Kelanjutan Aksi Keanu Reeves Segera Tayang 2023
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Klaim Swasembada Dibayangi Risiko, Pengamat Ingatkan Potensi Penurunan Produksi Beras
-
Penyaluran Beras SPHP Diperpanjang hingga Akhir Januari 2026
-
BBRI Diborong Asing Habis-habisan, Segini Target Harga Sahamnya
-
Produksi Beras Pecah Rekor Tertinggi, Pengamat: Berkah Alam, Bukan Produktivitas
-
Update Pangan Nasional 11 Januari 2026: Harga Cabai Kompak Turun, Jagung Naik
-
8 Ide Usaha Makanan Modal Rp500.000, Prediksi Cuan dan Viral di Tahun 2026
-
Saham BUMI Dijual Asing Triliunan, Target Harga Masih Tetap Tinggi!
-
ANTM Gelontorkan Rp245,76 Miliar untuk Perkuat Cadangan Emas, Nikel dan Bauksit
-
AMMN Alokasikan USD 3,03 Juta untuk Eksplorasi Sumbawa, Ini Mekanismenya
-
Harga Emas Akhir Pekan Stabil, Pegadaian Sediakan Berbagai Variasi Ukuran