Suara.com - PT Pertamina (Persero) lagi-lagi harga beberapa jenis BBM non subsidi jelang mudik lebaran. Jenis BBM yang mengalami penurunan harganya diantaranya Pertamax Turbo, Dexlite dan Pertamina Dex.
Seperti dilansir dari situs resmi pertamina, Harga BBM Pertamax Turbo khususnya wilayah Jabodetabek turun Rp 100 per liter dari Rp 15.100 menjadi Rp 15.000 per liter.
Selanjutnya, Harga BBM Dexlite juga turun dari Rp 14.950 per liter menjadi Rp 14.250 per liter. Lalu, harga BBM Pertamina Dex juga turun dari Rp 15.850 menjadi Rp 15.400 per liter.
"PT Pertamina (Persero) melakukan penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM) Umum dalam rangka mengimplementasikan Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022 sebagai perubahan atas Kepmen No. 62 K/12/MEM/2020 tentang Formula Harga Dasar Dalam Perhitungan Harga Jual Eceran Jenis Bahan Bakar Minyak Umum Jenis Bensin dan Minyak Solar yang Disalurkan Melalui Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum," tulis Pertamina seperti dikutip, Kamis (13/4/2023).
Kendati demikian, harga BBM Pertamax masih bertahan sebesar Rp 13.300/per liter. Kemudian, harga Pertalite juga masih sama yang dibanderol Rp 10.000 per liter, serta harga solar juga tetap yang dibanderol Rp 6.500 per liter.
Adapun, daftar harga BBM Pertamina di seluruh SPBU:
Aceh
Pertamax Turbo Rp 15.000
Dexlite Rp 14.250
Pertamina Dex Rp 15.400
Sumatera Utara
Pertamax Turbo Rp 15.300
Dexlite Rp 14.550
Pertamina Dex Rp 15.700
Sumatera Barat
Pertamax Turbo Rp 15.300
Dexlite Rp 14.550
Pertamina Dex Rp 15.700
Baca Juga: Harga BBM Pertamina Non Subsidi Ada yang Turun Hari Ini, Cek Daftarnya
Riau
Pertamax Turbo Rp 15.600
Dexlite Rp 14.850
Pertamina Dex Rp 16.000
Kepulauan Riau
Pertamax Turbo Rp 15.600
Dexlite Rp 14.850
Pertamina Dex Rp 16.000
Free Trade Zone (FTZ) Batam
Pertamax Turbo Rp 15.600
Dexlite Rp 14.850
Pertamina Dex Rp 16.000
Jambi
Pertamax Turbo Rp 15.300
Dexlite Rp 14.550
Pertamina Dex Rp 15.700
Bengkulu
Pertamax Turbo Rp 15.600
Dexlite Rp 14.850
Pertamina Dex Rp 16.000
Sumatera Selatan
Pertamax Turbo Rp 15.300
Dexlite Rp 14.550
Pertamina Dex Rp 15.700
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Mendagri Wanti-wanti Tingkat Inflasi, Harga yang Diatur Pemerintah Dilarang Naik
-
BPH Migas Klaim Hemat Rp4,98 Triliun Karena Subsidi Lebih Tepat Sasaran
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
BRI Tanggap Bencana Sumatera Pulihkan Sekolah di Aceh Tamiang Lewat Program Ini Sekolahku
-
Danantara Akan Atur Pemanfaatan Lahan yang Dirampas Satgas PKH dari 28 Perusahaan
-
Proyek Internet Rakyat Besutan Emiten Milik Hashim Mulai Uji Coba
-
Wamen ESDM: Pembayaran Kompensasi BBM dan Listrik 2026 Berubah Jadi Sebulan Sekali
-
Satgas PKH Terus Berburu Perusahaan Pelanggar Aturan Pemanfaatan Kawasan Hutan
-
Purbaya Mau Obrak-abrik Bea Cukai dan Pajak, 5 Pejabat Akan Dicopot
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi