Dilirik Desainer Terkenal
Momen Cinta Nusantara untuk semakin berkembang nampaknya segera tiba. Pasalnya, salah seorang desainer muda kenamaan, Lanny Amborowati, tertarik untuk mengajak usaha milik Nisa untuk berkolaborasi.
Lanny Amborowati dikenal sebagai desainer yang secara reguler mengadakan acara untuk menampilkan karyanya di area-area yang tidak biasa. Ia juga menjadi satu dari sekian desainer yang hadir dalam Festival Indonesia Night di Korea Selatan pada tahun 2019 silam.
Termotivasi dengan sosok-sosok inspiratif seperti Lanny serta semangat berkembang jadi alasan bagi nisa untuk bergabung menjadi peserta BRIncubator 2022 dan BRILianpeneur 2023.
“Kami baru aja daftar BRILianpreneur tahun ini. Saya berharap, dengan materi yang luar biasa dan para mentor yang keren kami bisa memanfaatkan hal ini semaksimal mungkin,” ujar Nisa.
“Harapannya juga kalau BRI ada pameran-pameran, kami bisa ikut hadir,” imbuh dia, sembari tersenyum manis.
Nisa mengatakan, hingga saat ini, Cinta Nusantara banyak dihadapkan dengan berbagai masalah. Mulai dari keterbatasan finansial hingga sulitnya menemukan perajin yang bisa berkolaborasi bersama bersama pelaku usaha lainnya.
“Semoga Cinta Nusantara tidak hanya terkenal di Indonesia saja, tapi juga go Internasional. Dengan demikian, kemampuan kami untuk mendukung pelaku usaha lokal semakin besar,” pungkas Nisa.
Baca Juga: Pelaku UMKM Terfasilitasi Melalui SiBakul, Izin Terjamin Penjualan Makin Laris
Berita Terkait
-
Klaster Pempek 26 Ilir Binaan BRI Hidupkan Wisata Kuliner Digital di Palembang
-
Smeru Institute: UKM Indonesia Masih Hadapi Tantangan dan Hambatan di Era Digital
-
BRIlian Preneur Asal Sumsel: Bawa UMKM Songket Palembang Naik Kelas Dengan Digitalisasi
-
Pelaku UMKM Terfasilitasi Melalui SiBakul, Izin Terjamin Penjualan Makin Laris
-
BRILink Hidupkan Digitalisasi Pada Masyarakat Perbatasan Urban Palembang
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
Terkini
-
Menkeu Purbaya Buka Lowongan Kerja Besar-besaran, Lulusan SMA Bisa Melamar jadi Petugas Bea Cukai
-
Pajak UMKM 0,5 Persen Bakal Permanen? Purbaya: Tapi Jangan Ngibul-ngibul Omzet!
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Aguan Punya Mal Baru Seluas 3,3 Hektare, Begini Penampakkannya
-
Gudang Beku Mulai Beroperasi, BEEF Mau Impor 16.000 Sapi Tahun Depan
-
Proses Evaluasi Longsor di Tambang PT Freeport Selesai Antara Maret atau April
-
Bahlil Dorong Freeport Olah Konsentrat Tembaga Amman
-
Purbaya Pesimis DJP Bisa Intip Rekening Digital Warga Tahun Depan, Akui Belum Canggih
-
Sempat Tolak, Purbaya Akhirnya Mau Bantu Danantara Selesaikan Utang Whoosh
-
Purbaya Duga Pakaian Bekas Impor RI Banyak dari China, Akui Kemenkeu Lambat Tangani