Suara.com - Melanjutkan studi ke jenjang S2 merupakan pilihan yang tepat bagi kamu untuk memperdalam ilmu dan meningkatkan keahlian di bidang tertentu. Namun, biaya kuliah yang terbilang tidak murah, seringkali menjadi batu sandungan bagi banyak orang untuk mewujudkan mimpinya.
Padahal, ada banyak cara yang dapat dilakukan untuk menekan atau bahkan membebaskan biaya kuliah S2-mu. Bagaimana caranya? Simak ulasan lengkapnya berikut ini!
Manfaatkan Program Beasiswa
Beasiswa adalah sumber pendanaan yang ideal untuk membiayai kuliah S2. Ada banyak jenis beasiswa yang tersedia, baik dari pemerintah, universitas, organisasi non-profit, maupun perusahaan swasta. Lakukan riset mendalam untuk menemukan beasiswa yang sesuai dengan profil dan kebutuhanmu.
Bekerja Sambil Kuliah
Bagi yang telah memiliki pekerjaan, kamu tetap dapat menjalani pekerjaan tersebut sembari melanjutkan studi ke jenjang yang lebih tinggi. Dengan begitu, biaya kuliah masih bisa ter-cover dari gaji yang kamu dapatkan setiap bulannya. Namun ingat, kamu juga harus pandai-pandai dalam mengatur waktu agar masing-masing kegiatan tidak membebani satu sama lain.
Ajukan Pinjaman Pendidikan
Jika kedua opsi sebelumnya tidak memungkinkan, kamu bisa mempertimbangkan untuk mengajukan pinjaman pendidikan. Pinjaman pendidikan bisa kamu dapatkan dari bank, lembaga keuangan non-bank, atau program pemerintah. Pastikan kamu memilih pinjaman dengan bunga dan cicilan yang terjangkau agar tidak memberatkan keuangan di masa depan.
Untuk memudahkan kamu melanjutkan studi ke jenjang yang lebih tinggi, BRI mempersembahkan Kredit BRIguna Pendidikan. Pinjaman pendidikan ini dikhususkan bagi calon mahasiswa S2 atau S3 yang sudah memiliki penghasilan tetap.
Ada berbagai keuntungan yang dapat kamu manfaatkan ketika mengajukan Kredit BRIguna Pendidikan. Mulai dari proses yang cepat, cukup melalui aplikasi BRImo, cicilan ringan yang dapat disesuaikan oleh kemampuan debitur, jangka waktu kredit sampai masa pensiun, hingga cover asuransi jiwa.
Baca Juga: Dukungan BRI Wujudkan Desa BRILiaN: Inovasi Air Bersih di Desa Angseri, Insiprasi Indonesia
Tertarik untuk mengajukan Kredit BRIguna Pendidikan? Yuk, download BRImo di Google Play Store, App Store, dan Huawei AppGallery sekarang untuk merasakan kemudahan bertransaksi perbankan dalam genggaman. Untuk informasi ter-update tentang BRI, Anda dapat follow Instagram @bankbri_id.
Berita Terkait
-
Keamanan Data dan Dana Nasabah Jadi Prioritas Utama, BRI Perkuat Benteng Digital
-
BRI Life Beri Jaminan Asuransi Kecelakaan Diri ke Peserta Lari Digiland Run 2024
-
Rahasia BRI Catatkan Pertumbuhan Kredit Dua Digit, Jagoan Industri Perbankan
-
4 Cara BRI Tingkatkan Ketahanan Siber: Transaksi Aman, Data Terjaga
-
81% Kredit BRI Mengalir ke UMKM, Bukti Nyata Dukung Tulang Punggung Ekonomi
Terpopuler
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- Pembangunan Satu Koperasi Merah Putih Butuh Dana Rp 2,5 Miliar, Dari Mana Sumbernya?
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Untung Rugi Redenominasi Rupiah
-
54 SPBU Disanksi dan 3.500 Kendaraan Diblokir Pertamina Akibat Penyelewengan BBM
-
Harga Perak: Turun Tipis Dalam Sepekan, Harga Dunia Menguat
-
Gaji Pensiunan ASN, TNI Dan Polri Taspen Naik Tahun 2025: Cek Faktanya
-
AADI Tebar Dividen Interim Rp4,17 Triliun, Potensi Rp 536 per Saham: Cek Jadwalnya
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
Harga Emas Stabil di US$ 4.000, Apakah Bisa Tembus Level US$ 5.000?
-
Prediksi Bitcoin: Ada Proyeksi Anjlok US$ 56.000, Analis Yakin Sudah Capai Harga Bottom
-
Bocoran 13 IPO Saham Terbaru, Mayoritas Perusahaan Besar Sektor Energi
-
MEDC Kini Bagian dari OGMP 2.0, Apa Pengaruhnya