Suara.com - Pemerintah terus berupaya untuk mempercepat proses pencairan Tunjangan Profesi Guru (TPG) Triwulan I tahun 2025, termasuk TPG bagi para guru lulusan Pendidikan Profesi Guru (PPG) Piloting tahun 2024 yang baru pertama kali menerima tunjangan ini.
Setelah libur Hari Raya Idul Fitri 2025 ini, Kementerian terkait, seperti Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah (Kemdikdasmen) bersama pemerintah daerah berkomitmen menyelesaikan penyaluran dana sehingga TPG bisa dicairkan secepat mungkin.
Perkembangan Terkini Pencairan TPG
Berdasarkan pantauan per 10 April 2025, sebagian guru lulusan PPG Piloting terpantau telah melihat perubahan status pada akun Info GTK.
Perkembangan terbaru ini jadi kabar baik bagi sebagian gurun setelah sebelumnyak banyak guru mendapatkan notifikasi info GTK yang berbunyi,"Rekening Belum Tersedia" di menu rekening mereka.
Pemberitahuan ini muncul karena diakibatkan oleh data rekening belum diinput oleh operator Sistem Informasi Manajemen Tunjangan (SIMTUN) di dinas pendidikan masing-masing lokasi.
Meski demikian, dalam update terbaru saat ini, beberapa kalangan sudah memastikan notifikasi itu tidak ditemukan lagi di sejumlah akun Info GTK.
Namun begitu, meskipun nomor rekening sudah tertera, beberapa guru masih melihat warna bar kuning pada tampilan Info GTK. Warna ini menandakan bahwa rekening masih dalam tahap verifikasi oleh bank penyalur.
Langkah yang Perlu Dilakukan Para Guru
Baca Juga: Direkrut buat Ngajar Fulltime, Menteri Abdul Mu'ti Sebut Guru Sekolah Rakyat Bukan ASN
Cek Secara Berkala – Guru disarankan memantau akun Info GTK secara rutin untuk memastikan status rekening telah berubah dari kuning (proses verifikasi) menjadi hijau (verifikasi selesai).
Pastikan Data Rekening Valid – Jika rekening belum muncul atau notifikasi masih ada setelah beberapa hari, segera koordinasikan dengan operator SIMTUN di dinas pendidikan kabupaten/kota untuk mempercepat proses input data.
Hindari Perubahan Rekening Mendadak – Jika verifikasi sudah berjalan, perubahan nomor rekening dapat memperlambat proses pencairan.
60% Guru Masih Menunggu Pencairan
Hingga saat ini, sekitar 60 persen guru penerima TPG Triwulan I 2025 di Indonesia, termasuk lulusan PPG Piloting, masih menunggu pencairan dana. Keterlambatan ini dipengaruhi oleh beberapa faktor, seperti:
- Proses verifikasi bank yang membutuhkan waktu, terutama jika data rekening tidak sesuai dengan nama di sistem.
- Keterlambatan penginputan data oleh dinas pendidikan daerah.
- Tahap validasi akhir oleh Kemendikbudristek sebelum dana ditransfer.
- Pesan untuk Guru yang Belum Menerima TPG
Kemendikbudristek memastikan bahwa semua hak TPG akan dibayarkan, meskipun membutuhkan waktu tambahan. Guru yang belum menerima tunjangan diimbau untuk:
Tag
Berita Terkait
-
Predator Seksual Berkedok Profesor, Guru Besar UGM Ramai Disebut Walid Versi Nyata
-
Cabuli Mahasiswi, Legislator PKB Geram Aksi Predator Seks Guru Besar UGM: Jangan Dikasih Ampun!
-
Gaji Guru Sekolah Rakyat Bakal di Atas UMR? Gus Ipul: Saya Belum Berani Nyebut Angka, tapi...
-
Tunjangan Guru Lebih Cepat Cair? Puslapdik Otomatis Proses SKTPG, Cek Info GTK Sekarang!
-
Direkrut buat Ngajar Fulltime, Menteri Abdul Mu'ti Sebut Guru Sekolah Rakyat Bukan ASN
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Tiket Kereta Lebaran 2026 Bisa Dibeli Hari Ini, Simak Jadwal Lengkapnya
-
Promo Tiket Pesawat Pelita Air Periode 1-28 Februari 2026
-
Daftar Website Freelance 2026 dengan Gaji Dolar
-
Rincian Gaji dan Skema Pengangkatan PPPK Pegawai SPPG Makan Bergizi Gratis
-
Raksasa Ritel Jepang Perluas Ekspansi di RI, Incar Kawasan Pinggiran
-
Investor Asing Borong Saham Rp4,05 Triliun Sejak Awal Tahun
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Proyek Kilang RDMP Balikpapan Habiskan 115 Ribu Ton Semen
-
Lampaui Rata-Rata Nasional, Produktivitas Jagung Dekalb Capai 7 Ton per Hektare