Suara.com - Meski sedikit kecewa atas keputusan wasit menganulir gol Lionel Messi di menit ke 27 saat bertandang ke markas Real Sociedad Kamis (13/02) dini hari tadi, pelatih Barcelona Gerrardo Martino merasa puas atas hasil imbang yang diperoleh Blaugrana. Ditahan imbang 1-1, Barcelona tetap lolos ke final Copa Del Rey dengan agregat akhir 3-1.
Lolosnya Barcelona ke final, telah mengurangi target yang dibebankan kepada Martino sejak mengambil alih Katalan dari Tito Villanova.
“Musim ini kami memiliki tiga target, dan hari ini kami telah memenuhi salah satunya,” tegas Martino.
Meski penampilan Messi dan kawan kawan masih dinilai kurang sempurna, Martino masih memiliki waktu untuk memperbaiki permainan tim nya sebelum partai final kontra Real Madrid digelar. “Kami masih punya waktu untuk menyempurnakan. Kami bermain baik, namun kami mampu bermain lebih baik dari itu. Kami mampu mendominasi selama 50 hingga 70 menit. Seharusnya kami mampu mendulang gol lebih banyak,” tambah martino.
Dengan agregat 3-1, Barcelona akan menghadapi rival terberat mereka di La Liga, Real Madrid yang telah lebih dulu meraih tiket ke final. Kedua tim raksasa Spanyol itu sendiri telah bertarung sebanyak enam kali di partai puncak Copa Del Rey.
Berita Terkait
-
10 Klub Top Eropa yang Menggila Musim Ini: Bayern Munich Lepas Rem
-
Xabi Alonso Tiru Jurus Jose Mourinho Jelang Duel Real Madrid vs Liverpool
-
Lionel Messi Sedih Ditinggal Pensiun Sergio Busquets dan Jordi Alba
-
Lionel Messi Sedih Ditinggal Pensiun Sergio Busquets dan Jordi Alba
-
Pasang Badan Saat Kisruh El Clasico, Raphinha Layak Jadi Kapten Barcelona
Terpopuler
- Profil 3 Pelatih yang Dirumorkan Disodorkan ke PSSI sebagai Pengganti Kluivert
- 5 Pilihan Produk Viva untuk Menghilangkan Flek Hitam, Harga Rp20 Ribuan
- 5 Rekomendasi Mobil Sunroof Bekas 100 Jutaan, Elegan dan Paling Nyaman
- Warna Lipstik Apa yang Bagus untuk Usia 40-an? Ini 5 Rekomendasi Terbaik dan Elegan
- 5 Day Cream Mengandung Vitamin C agar Wajah Cerah Bebas Flek Hitam
Pilihan
-
4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
-
3 Rekomendasi HP Infinix 1 Jutaan, Speknya Setara Rp3 Jutaan
-
5 HP Layar AMOLED Paling Murah, Selalu Terang di Bawah Terik Matahari mulai Rp1 Jutaan
-
Harga Emas Naik Setelah Berturut-turut Anjlok, Cek Detail Emas di Pegadaian Hari Ini
-
Cerita Danantara: Krakatau Steel Banyak Utang dan Tak Pernah Untung
Terkini
-
Dirumorkan Jadi Pelatih Ajax, Ini Head to Head Patrick Kluivert vs John Heitinga
-
Sosok Ini Jadi Pembisik Bojan Hodak, Taktik Johnny Jansen Bakal Berantakan?
-
Marc Klok Panaskan Duel Lawan Bali United: Persib Datang untuk 3 Poin
-
Puji Bojan Hodak, Johnny Jansen: Dia Pelatih Hebat
-
Air Mata Paul Scholes Saat Cerita Tentang Putra Autisnya: Saya Ingin Dia Bahagia
-
Nathan Tjoe-A-On Cetak Gol Perdana, Legenda Liverpool Sampai Buka Suara
-
Statistik Memukai Justin Hubner Saat Fortuna Sittard Ditekuk PSV Eindhoven
-
Dirumorkan ke Persib, Joey Pelupessy Catatkan Rekor di Liga Belgia
-
Main 14 Menit, Dapat Kartu Kuning: Begini Rating Justin Hubner Saat Fortuna Dibantai PSV
-
Prediksi Cremonese vs Juventus: Misi Emil Audero Rusak Debut Luciano Spalletti