Suara.com - Rabu (28/1/2015) dini hari WIB, Liverpool akan melakoni leg kedua babak semifinal Capital One Cup atau Piala Liga. Bertandang ke Stamford Bridge Liverpool akan melakoni laga hidup mati kontra Chelsea.
Dalam laga ini, kedua tim masih berpeluang untuk berlaga di partai puncak yang akan dihelat di Wembley. Pasalnya, di leg pertama kedua tim bermain imbang 1-1.
Berbeda dengan Chelsea yang saat ini masih bertengger di puncak klasemen sementara, Liverpool saat ini masih merangkak dari papan tengah klasemen menuju lima besar. Namun, dalam laga ini The Reds sangat berpeluang untuk menyingkirkan The Blues dari kompetisi kasta ketiga di Britania Raya.
Peluang yang dimiliki The Reds bukanlah omong kosong belaka. Karena faktanya, di leg pertama Chelsea harus berjuang keras bertahan dari gempuran skuat Brendan Rodgers yang tengah menunjukkan kebangkitannya di paruh kedua musim 2014/15.
Selain penampilan impresif di leg pertama, catatan belum terkalahkan di 10 pertandingan terakhir juga menjadi modal penting bagi The Reds untuk menyingkirkan Chelsea yang baru saja disingkirkan klub League One, Bradford City dari Piala FA.
Mengacu pada fakta di atas, mampukah Liverpool mengikuti jejak Newcastle United, Tottenham Hotspur dan Bradford City dengan membukukan kekalahan ke-4 The Blues musim ini?
Berita Terkait
-
Hampir Kalah dari Qarabag! Chelsea Diselamatkan Alejandro Garnacho
-
Jamie Carragher Sindir Trent Alexander-Arnold: Dia Telah Menipu Fans Liverpool
-
Rating Pemain Real Madrid Usai Dipermulakan di Markas Liverpool
-
Arne Slot Takjub! Conor Bradley Bikin Mbappe dan Vinicius Tak Berkutik
-
Rooney Sindir Van Dijk, Kapten Liverpool Balas dengan Elegan Usai Kalahkan Real Madrid
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
Terkini
-
Shin Tae-yong Masih Dirindukan Meski Timnas Indonesia Sudah Punya Calon Pelatih
-
Maarten Paes Akhiri Musim Lebih Cepat, Tak Ada FIFA Matchday Jadi Salah Satu Alasannya
-
Daftar Calon Pelatih Timnas Indonesia Makin Mengerucut, Siapa Saja?
-
Pemain Keturunan Gabung Persija Jakarta, Pelatih Brasil Pantau Perkembangan
-
Psywar Dingin Bintang Brasil, Satu Kalimat yang Jadi Alarm Bahaya untuk Timnas Indonesia U-17
-
4 Fakta Mengerikan di Balik 16 Kemenangan Beruntun Bayern Munich, PSG Jadi Korban
-
Pelatih Selangor FC: Mari Kita Buat Persib Kesulitan
-
Prediksi Legenda Futsal Indonesia di Piala Asia Futsal 2026, Yakin Bisa Lolos Grup
-
Pelatih Persija Akui Timnas Indonesia U-17 Bakal Susah Kalahkan Brasil, Kenapa?
-
Kata-kata Ole Romeny yang Akhirnya Comeback Bermain di Oxford United