Suara.com - Berhasil meraih satu tiket ke babak 16 besar Liga Europa, rasa senang dan kecewa dirasakan pelatih AS Roma Rudi Garcia. Senang karena masih bertahan di kompetisi Eropa, namun kecewa dengan sikap yang ditunjukkan fans Feyenoord.
Pertandingan leg keduan antara Feyenoord vs AS Roma yang berlangsung di Rotterdam sempat terhenti selama 15 menit. Pertandingan dihentikan akibat ulah fans tuan rumah yang melempari tim tamu dengan sejumlah objek.
Menyusul banyaknya benda yang dilemparkan fans Feyenoord, Garcia melontarkan sindiran dengan mengatakan timnya bisa membuka toko dengan barang-barang tersebut.
"Penundaan itu tepat, dan kami bisa membuka sebuah toko dengan semua objek yang dilemparkan dari tribun penonton," tukas Garcia usai pertandingan.
"Bagaimanapun, kami pantas menang. Sulit untuk meraih kemenangan di Belanda, tapi kami mampu melakukannya berkat gaya bermain kami," tegasnya.
Dalam pertandingan tersebut, Roma menang tipis 2-1 setelah di leg pertama kedua tim bermain imbang 1-1. Adem Ljajic membuka kemenangan Roma di menit 45.
Namun kejutan terjadi di awal babak kedua. Tuan rumah yang bermain dengan 10 orang setelah Mitchell te Vrede di kartu merah, ternyata mampu menyeimbangkan kedudukan menjadi 1-1 lewat gol Elvis Manu.
Akan tetapi, raksasa ibukota langsung bereaksi. Gervinho kembali mengubah papan skor sekaligus mengunci kemenangan Roma 2-1. (Football Italia)
Berita Terkait
-
Massimiliano Allegri Akui AC Milan Terlambat Panas Saat Lawan AS Roma
-
4 Klub Eropa yang Menahun Puasa Gelar, Musim Ini Bakal Juara?
-
Allegri Penasaran Lihat Leao dan Nkunku Main Bareng, AC Milan Siap Tantang AS Roma
-
Kata-kata Calvin Verdonk Jadi Spesialis Sepak Pojok Lille
-
Serie A: Jay Idzes Optimis pada Masa Depan Lini Pertahanan Sassuolo
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Mahfud MD Bongkar Sisi Lain Sri Mulyani: Sebut Eks Menkeu 'Terlalu Protektif' ke Pegawai Bermasalah
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
Terkini
-
Asnawi Mangkualam Makin Galak dan Serba Bisa! Eksperimen di Port FC Gokil
-
Rapor Terbaru Pemain Timnas Indonesia di Belanda: Mauro Zijlstra Terbaik, Sisanya Turun
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
-
Garuda Muda Waspada! Zambia Bukan Lawan Enteng di Laga Pembuka Piala Dunia U-17 2025
-
Antusiasme Suporter Ciptakan Rekor Saat Timnas Futsal Indonesia Melawan Australia
-
Absen 9 Bulan karena Cedera, Mees Hilgers Bakal Pensiun Dini?
-
Legenda Juan Sebastian Veron: Penyihir Lapangan Tengah yang Bikin Sir Alex Naik Pitam
-
Garang di Lapangan, Kiper Timnas Indonesia Ungkap Sisi Lain Jamie Vardy
-
Eks Tangan Kanan STY Minta Suporter Jangan Berekspektasi Tinggi ke Timnas Indonesia U-17
-
Pemain Naturalisasi Malaysia Dilaporkan Terlibat Kasus Pembunuhan